
Bola.net - - Mantan pelatih Sporting Lisbon, Laszlo Boloni, memperkirakan Cristiano Ronaldo akan terus bertahan bersama Real Madrid.
Boloni adalah sosok yang memainkan peran penting dalam perjalanan karir Ronaldo. Dialah yang memberikan kesempatan pada pria kelahiran Madeira untuk mencatat debut di Sporting.
Ronaldo sendiri sempat beberapa kali digosipkan meninggalkan Madrid, terutama usai beredar kabar yang mengatakan bahwa ia kecewa karena klub tak membelanya ketika dirinya tersandung kasus penggelapan pajak.
"Saya berharap Ronaldo tak pernah memutuskan di sepanjang karirnya untuk menurunkan level permainannya, ke tingkat yang hanya akan membuatnya menderita," tutur Boloni menurut AS.
"Saya kira dia harusnya, dan akan, menuntaskan karirnya di Real Madrid."
Cristiano Ronaldo.
Boloni kemudian menjelaskan bagaimana ia memasukkan Ronaldo ke tim senior di Sporting.
"Sekarang, dia bebas pergi ke manapun, namun kala itu saya merasa bahwa mengubah posisinya adalah hal terbaik," tuturnya.
"Dia terlalu muda, dan aturan melarang dia untuk bermain bersama tim utama, kami kemudian menyusun program latihan khusus untuk membuatnya kuat ketika berduel dan juga meningkatkan permainannya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 08:53
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...