
Bola.net - Rumor kepindahan Sergio Ramos ke PSG semakin menguat. Juara Ligue 1 itu diberikan menawarkan kontrak yang menggiurkan untuk kapten Real Madrid tersebut.
Sergio Ramos saat ini berada di ambang pintu keluar Santiago Bernabeu. Karena kontraknya bersama Los Blancos akan resmi berakhir di musim panas ini.
Ramos sendiri sedang digosipkan bergabung dengan beberapa klub besar Eropa. Salah satunya adalah PSG yang dikabarkan tertarik menggunakan jasanya.
Onda Cero mengklaim bahwa Ramos semakin mendekat ke juara Liga Prancis itu. Setelah PSG menawarkan kontrak yang besar bagi sang bek.
Simak situasi transfer Ramos selengkapnya di bawah ini.
Sudah Boleh Bicara
Menurut laporan tersebut, agen Ramos beberapa pekan terakhir tengah berbicara dengan perwakilan PSG.
Ini dikarenakan Ramos sudah memasuki enam bulan terakhir kontraknya di Madrid. Menurut aturan Bosman, ia sudah boleh berbicara dengan klub lain.
PSG dilaporkan sangat antusias untuk mendatangkan Ramos. Mereka menilai bek Timnas Spanyol itu adalah kunci bagi mereka untuk berjaya di Eropa.
Tawaran Menggiurkan
Demi mendapatkan jasa Ramos, PSG memberikan tawaran kontrak yang sangat bagus untuk sang bek.
Mereka menawarkan kontrak berdurasi tiga tahun bagi Ramos. Sang bek kabarnya akan digaji sebesar 15 juta Euro per musim di Paris.
Kontrak ini kabarnya jauh lebih besar yang ditawarkan manajemen Madrid, sehingga Ramos diberitakan mulai tergiur untuk pindah.
Rekrutan Besar
Ramos dikabarkan bukan satu-satunya rekrutan besar yang direkrut PSG di musim panas nanti.
Les Parisien juga dilaporkan ingin mendatangakn Lionel Messi dari Barcelona.
(Onda Cero)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)

