
Bola.net - - Neymar masih terus dikaitkan dengan mantan klubnya Barcelona. Gelandang Barca Rafinha Alcantara akan merasa sangat senang jika rekan senegaranya itu benar-benar kembali ke Camp Nou.
Neymar pernah menjadi pemain Barca setelah bergabung dengan klub pada tahun 2013 dari Santos. Namun, Ia kesulitan menjadi bintang utama karena selalu berada di bawah bayang-bayang Lionel Messi.
Pemain asal Brasil itu pun akhirnya memutuskan pindah ke PSG pada musim 2016/17 lalu. Meski menjadi bintang di Ligue 1, Neymar dikabarkan menyesal telah meninggalkan Barca.
Bintang berusia 26 tahun itu disebut-sebut ingin kembali ke Spanyol. Salah satu yang mungkin jadi tujuannya adalah Barcelona.
Sambut Neymar
Kabar kembalinya Neymar ke Barcelona memang masih belum bisa dipastikan kebenarannya. Akan tetapi, Rafinha sangat senang apabila Neymar kembali ke Camp Nou.
"Saya akan senang jika dia kembali ke klub," kata Rafinha kepada Sport.
"Dia adalah salah satu pemain terbaik di dunia meskipun kami tidak membicarakannya di ruang ganti."
Statistik Neymar
Neymar sendiri sudah menunjukkan performa yang sangat gemilang untuk PSG pada musim ini. Pemain asal Brasil itu sudah mencetak 13 gol dan membuat tujuh assist dalam 16 pertandingan di semua ajang kompetisi.
Video Menarik
Berita video komentar Pelatih Timnas Indonesia, Bima Sakti, yang siap untuk mundur dari jabatannya setelah kegagalan Tim Garuda di Piala AFF 2018.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:46 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:45 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 15:35 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:33
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478246/original/071746400_1768896353-Kecelakaan_di_jalur_lintas_Sumatera.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)

