
“Saya pikir ketiga pemain tersebut adalah yang terbaik di muka bumi. Kami bisa mempelajari banyak hal dari mereka. Namun kami harus mampu bekerja sama untuk membentuk tim yang kuat,” papar eks kapten Sevilla ini seperti dilansir Sky Sports.
Khusus Suarez, yang baru didatangkan musim panas ini, Rakitic berharap agar El Pistolero bisa mengulang prestasi serupa bersama Liverpool musim lalu. Kala itu Suarez yang absen di sebagian besar laga awal mampu tampil produktif hingga akhir musim.
Kali ini pun Suarez juga dipastikan absen dalam sejumlah laga awal musim Barca karena masih menjalani sanksi dari FIFA. Hukuman tersebut dijatuhkan terkait gigitan yang dilakukan pemain 27 tahun tersebut terhadap bek Italia, Giorgio Chiellini dalam Piala Dunia 2014 silam.
“Suarez adalah salah satu pesepakbola terbaik di dunia, tentu saja saya ingin ia lekas bergabung bersama kami. Saya harap ia bisa segera memulai musim bersama tim dan bisa melakukan hal yang sama dengan yang dulu ia tunjukkan bersama Liverpool,” tutup Rakitic. (sky/mri)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

