
Bola.net - - Nuri Sahin mengatakan ia bisa mengerti keputusan Ousmane Dembele bergabung dengan Barcelona dan yakin bahwa Borussia Dortmund bakal selalu kehilangan pemain mereka oleh klub yang lebih besar.
Dembele sepakat pindah ke Barcelona dengan harga 105 juta euro, usai ia menolak berlatih di Dortmund, yang kemudian sempat menghukum pemain Prancis.
Namun demikian, tim Bundesliga tak terpengaruh dengan absennya Dembele ketika mereka menang atas Hertha Berlin pekan lalu, dan Sahin mencetak gol di laga itu.
Ousmane Dembele
"Tentu saja kami membicarakannya, namun saya mengharap yang terbaik untuknya," tutur Sahin di Goal International. "Dia tahu pasti bahwa dia membuat kesalahan dan mungkin semuanya bisa dilakukan dengan cara berbeda."
"Saya bisa mengerti dia, bahwa dia ingin ke Barcelona. Saya sendiri pindah ke Madrid. Dia pemain fantastis dan saya mengharap yang terbaik. Saya akan menonton ketika dia bermain."
"Kami bukan Barcelona. Kita bicara soal bagaimana mereka kehilangan Neymar. Dalam dunia sepakbola, memang ada klub yang berada di atas kami. Namun kami juga membeli pemain dari klub lain."
"Namun Borussia Dortmund akan terus maju. Kami memainkan sepakbola yang bagus sekarang."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40 -
Otomotif 20 Januari 2026 10:39 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)

