
Bola.net - - Legenda , Hristo Stoichkov, mengaku yakin Lionel Messi akan terus bertahan di klub dan menjalani karirnya di Eropa bersama tim Catalan.
Messi membuat kehebohan usai musim panas lalu beredar laporan yang mengatakan bahwa kontraknya tinggal tersisa hingga 2018 mendatang dan hingga kini Barca tidak kunjung berhasil untuk mengikatnya dengan kontrak baru.
Hal ini sempat membuat pemenang lima trofi Ballon d'Or itu dikaitkan dengan beberapa klub besar Eropa, termasuk di antaranya Manchester City, yang kini ditangani oleh mantan manajernya di Camp Nou, Josep Guardiola.
Namun Stoichkov mengaku ia tidak percaya dengan semua rumor yang beredar di media.
Legenda Barcelona, Hristo Stoichkov
"Messi sudah memperpanjang kontrak enam bulan lalu," tuturnya di MD, ketika ditanya mengenai situasi kontrak sang bintang.
Lebih lanjut eks Bulgaria itu juga memberikan pendapatnya mengenai aksi Messi, yang tidak melakukan selebrasi ketika mencetak gol kemenangan atas Leganes di La Liga pekan lalu.
"Itu karena dia merasakan tekanan yang ada di dalam pertandingan, kita tidak boleh berpikir terlalu jauh dari itu. Saya sendiri dulu sering mencetak gol dan tidak melakukan selebrasi."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 15:10
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 14:01
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...