
Denis Suarez, gelandang Barcelona juga merasa bahwa kinerja wasit kurang optimal dalam laga tadi. Suarez menyebut bahwa ada banyak pelanggaran yang dilakukan oleh para pemain Valencia namun tidak diberikan oleh wasit.
"Wasit mengizinkan banyak pelanggaran, tanpa memberikan hukuman. Dia tidak memimpin awal pertandingan dengan baik sampai-sampai kaki Iniesta cedera. Tekel Enzo Perez hanya satu di antara banyak tekel lain dalam laga tadi," cetus Suarez kepada Marca.
Salah satu pemain yang dituding kerap melakukan pelanggaran keras adalah Mario Suarez. Namun meski banyak melakukan tekel berbahaya, gelandang valencia itu tak pernah dihukum.
"Mario Suarez melakukan tekel tinggi dalam setiap tekel. Tapi wasit malah memberikan kartu kuning kepada Busquets, sehingga dia harus berhati-hati sepanjang pertandingan." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 11:38
Lini Depan Barcelona Krisis, Hansi Flick Sudah Punya Solusinya, Apa Itu?
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 08:53
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 20:04
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 19:59
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 19:57
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 19:36
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 19:27
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 19:22
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...