
Bola.net - Raphael Varane mengaku bahwa hari-hari pertamanya di Real Madrid banyak diwarnai oleh gegar budaya dan ia butuh cukup banyak waktu untuk bisa menyesuaikan diri dengan kehidupan di ibu kota Spanyol.
Varane baru berusia 18 tahun ketika Real Madrid membelinya dari Lens pada musim panas 2011.
"Saya tidak tahu akan seperti apa jadinya hingga saya tiba di Barajas dan melihat 60 jurnalis menunggu saya. Saya kemudian menyadari bahwa akan terjadi sesuatu yang besar. Saya tidak pernah mengalami itu dan tidak mengharapkannya. Ketika anda berusia 18 tahun anda tidak siap untuk hidup seperti itu," tutur Varane pada AS.
"Sejujurnya, butuh waktu bagi saya untuk menerima itu dan membiasakan diri dengan semuanya. Di saat yang sama, saya siap untuk memasuki ruang ganti yang penuh dengan pemain bintang dan tekanan dari media sempat membuat saya sedikit takut," pungkasnya. [initial]
(as/rer)
Varane baru berusia 18 tahun ketika Real Madrid membelinya dari Lens pada musim panas 2011.
"Saya tidak tahu akan seperti apa jadinya hingga saya tiba di Barajas dan melihat 60 jurnalis menunggu saya. Saya kemudian menyadari bahwa akan terjadi sesuatu yang besar. Saya tidak pernah mengalami itu dan tidak mengharapkannya. Ketika anda berusia 18 tahun anda tidak siap untuk hidup seperti itu," tutur Varane pada AS.
"Sejujurnya, butuh waktu bagi saya untuk menerima itu dan membiasakan diri dengan semuanya. Di saat yang sama, saya siap untuk memasuki ruang ganti yang penuh dengan pemain bintang dan tekanan dari media sempat membuat saya sedikit takut," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 22:26 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:24 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

