
Bola.net - - Lucas Vazquez menyatakan Real Madrid sudah menunjukkan karakter mereka menjelang laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions melawan PSG bulan depan.
Bertandang ke Benito Villamarin, Madrid sempat tertinggal 1-2 dulu sebelum mereka menggila di babak dua dan meraih kemenangan 5-3.
Vazquez mengaku amat terkesan dengan bagaimana cara tim ibu kota meraih tiga angka penuh, usai pekan lalu mereka menang 3-1 atas PSG kala menjamu klub Paris di Bernabeu untuk leg pertama babak 16 besar.
"Laga tadi berjalan sedikit gila. Kami memulai dengan baik, kami sangat fokus dan kami kemudian sedikit mengangkat kaki dari pedal gas dan mereka mulai bermain," tuturnya di laman resmi klub.
"Tim menunjukkan karakter usai jeda dan kami terus bermain bagus. Kami layak mendapatkan hasil ini. Semua yang kami lakukan akan membuat kami kian percaya diri, kami mencetak banyak gol di beberapa laga terakhir dan semoga kami bisa terus seperti ini."
Lucas Vazquez
Vazquez menambahkan: "Kami ingin terus meraih angka di La Liga, sehingga kami bisa terus memanaskan bursa juara hingga akhir dan mengumpulkan modal bagus menjelang pertandingan melawan PSG. Jika kami terus mencetak gol, semuanya terlihat bagus untuk kami."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)

