
Bola.net - - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane tidak berharap Neymar mengalami cedera seperti yang kini terjadi. Zidane justru berharap agar Neymar sembuh dan bisa bermain saat PSG berjumpa melawan Madrid.
Neymar mengalami cedera saat PSG menang dengan skor 3-0 atas Marseille di laga Ligue 1 akhir pekan lalu. Neymar pun diragukan bakal bermain saat PSG menjamu Madrid di leg kedua babak 16 besar Liga Champions, Rabu (28/2) dini hari.
Aebsennya Neymar di sisi lain bisa jadi sebuah keuntungan bagi Madrid. Tapi, Zidane justru tidak berharap pemain asal Brasil ini akan absen.
"Saya ingin Neymar kembali bermain pada saat bermain melawan Madrid. Saya tidak ingin melihat ada pemain yang cedera dan saya berharap dia bisa kembali, melawan dan pulih dari cedera," ucap Zidane.
Zinedine Zidane.
Sementara, Zidane juga memberi kabar ihwal perkembangan pemain Madrid yang kini sedang mengalami cedera.
Luka Modric, Marcelo dan Jesus Vallejo masih belum bisa dipastikan tampil pada laga laga di Parc des Princes. Menurut pelatih asal Prancis, mereka sedang bekerja keras untuk bisa sembuh, tapi masih belum ada perkembangan.
"Cedera pemain kami? Tidak ada update, mereka bertiga masih bekerja keras untuk bisa menghindari kemunduran. Tapi, belum ada pemain yang akan kembali ke tim utama," tandas Zidane.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23
MOST VIEWED
- Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
- Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Sudah Nyaman di Leipzig, Jurgen Klopp Akhirnya Tutup Spekulasi Kepindahannya ke Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)

