
Bola.net - - Zinedine Zidane meminta Real Madrid terus menjaga konsentrasi mereka menjelang fase paling vital di La Liga.
Madrid kini masih duduk di posisi dua di bawah Barcelona di klasemen karena kalah rekor head to head, namun mereka masih punya satu laga tunda melawan Celta Vigo yang akan dimainkan tengah pekan depan.
Juventus sudah menanti tim ibu kota di final Liga Champions bulan depan. Zidane lantas meminta tim menjaga konsentrasi untuk memastikan musim yang mereka jalani tak berakhir bencana.
Madrid sendiri bakal menjamu Sevila di Bernabeu akhir pekan ini.

"Kami sudah bermain amat fenomenal sejauh ini. Kami terlihat amat bagus di La Liga dan final Liga Champions, namun itu tidak berarti apapun," tutur Zidane di FFT.
"Kami sudah dinanti tiga final di La Liga dan kami akan memainkan yang pertama besok. Tiga laga itu akan amat sulit. Laga di Sevilla sulit karena mereka selalu memainkan sepakbola yang baik."
"Lihat apa yang dilakukan Celta, dan Malaga tengah dalam bentuk yang impresif. Namun kami hanya akan memikirkan soal besok."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 22:26 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:24
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

