
Bola.net - Pelatih Timnas Bahrain, Dragan Talajic memberikan komentar seputar laga melawan Timnas Indonesia yang digelar di bulan suci Ramadan. Ia menilai bahwa bermain di bulan Ramadan itu bukan suatu kendala bagi timnya.
Besok, Timnas Bahrain akan memainkan pertandingan kedelapan grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Mereka akan menantang Timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
Laga ini digelar di bulan Ramadan. Tentu kondisi ini kurang ideal bagi Timnas Bahrain yang mayoritas pemainnya memeluk agama Islam, karena persiapan mereka jadi tidak maksimal karena para pemainnya harus menjalani ibadah puasa.
Meski begitu, Talajic menyebut bahwa bermain di bulan Ramadan bukan sebuah kendala bagi Timans Bahrain. Ia malah menyebut para pemainnya enjoy bermain di bulan Ramadan ini.
Simak komentar lengkap sang pelatih di bawah ini.
Justru Dinikmati

Dalam konferensi persnya sebelum laga, Talajic membantah bahwa timnya merasa terbebani bermain di tengah-tengah bulan Ramadan.
Ia justru menyebut para pemain Timnas Bahrain bersemangat bermain di bulan suci ini.
"Soal Ramadan, ini waktu buat kami nikmati, ini bulan suci, para pemain kami menikmati, kalian menikmati. Kita senang menikmati bulan suci ini," buka Talajic.
Siap Tampil

Lebih lanjut, Talajic juga menyebut bahwa persiapan timnas Bahrain tidak terganggu karena mayoritas pemainnya berpuasa.
Ia menyebut timnya berada dalam kondisi siap tempur untuk menghadapi Timnas Indonesia besok.
"Para pemain senang dan akan siap (bertanding) saat Ramadan. Kalian juga pasti begitu. Kami senang bermain di tengah bulan Ramadan," ia menandaskan.
Laga Krusial

Baik Timnas Indonesia dan Timnas Bahrain sama-sama membidik kemenangan di laga ini.
Kedua tim sama-sama kalah di matchday ketujuh jadi mereka butuh tambahan tiga poin agar menjaga asa mereka lolos ke babak berikutnya.
Baca Juga:
- Tidak Ada Aksi Anarkis, Timnas Bahrain Mengaku Diperlakukan dengan Baik di Indonesia
- Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
- Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
- Soal Kontroversi di Pertemuan Pertama Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain, Dragan Talajic: Yang Lalu Biarlah Berlalu!
- Bos Bahrain Terkejut dengan Gencarnya Program Naturalisasi Timnas Indonesia, Apa Katanya?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 16:26 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:09 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:04 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:09 -
tim nasional 20 Januari 2026 08:31
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478341/original/057170400_1768898969-Kantor_Pemkab_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)

