
Bola.net - Tim nasional Indonesia U-23 akan kembali bertanding di MNC Cup 2013, Minggu (24/11). Yakni, dengan menghadapi Maladewa di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta.
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Rahmad Darmawan, mengatakan jika pemain bertahan Diego Michiels dipastikan tidak bisa tampil. Hal tersebut, akibat cedera pinggang yang belum sepenuhnya pulih.
Cedera yang diderita Diego, terjadi ketika menghadapi Laos dalam lanjutan MnC Cup 2013, di SUGBK, Senayan, Jakarta, Kamis (21/11) malam. Dalam pertandingan yang dimenangkan Indonesia dengan skor mencolok 3-0 tersebut, Diego digantikan dengan Roni Beroperay.
"Pinggul kanan saya sangat sakit, semoga bisa segera sembuh seperti semula. Namun, Dokter tim mengatakan saya harus istirahat selama 10 sampai 12 hari," kata Diego.
Diego pun berharap, terpilih dalam penyaringan pemain untuk tampil di SEA Games 2013. Karena itu, tetap menjalani latihan meski dengan porsi tidak berat atau berbeda dengan rekan-rekan di tim.
Asisten pelatih Timnas Indonesia U-23, Aji Santoso, menuturkan jika posisi kosong yang ditinggalkan Diego kini diisi Rony. Hal tersebut, seraya menunggu Diego kembali pulih sepenuhnya.
"Kami sudah pasti menurunkan Rony dan yang pasti kami sudah memperhitungkan untuk melakukan rotasi pemain," tuturnya.[initial]
(esa/dzi)
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Rahmad Darmawan, mengatakan jika pemain bertahan Diego Michiels dipastikan tidak bisa tampil. Hal tersebut, akibat cedera pinggang yang belum sepenuhnya pulih.
Cedera yang diderita Diego, terjadi ketika menghadapi Laos dalam lanjutan MnC Cup 2013, di SUGBK, Senayan, Jakarta, Kamis (21/11) malam. Dalam pertandingan yang dimenangkan Indonesia dengan skor mencolok 3-0 tersebut, Diego digantikan dengan Roni Beroperay.
"Pinggul kanan saya sangat sakit, semoga bisa segera sembuh seperti semula. Namun, Dokter tim mengatakan saya harus istirahat selama 10 sampai 12 hari," kata Diego.
Diego pun berharap, terpilih dalam penyaringan pemain untuk tampil di SEA Games 2013. Karena itu, tetap menjalani latihan meski dengan porsi tidak berat atau berbeda dengan rekan-rekan di tim.
Asisten pelatih Timnas Indonesia U-23, Aji Santoso, menuturkan jika posisi kosong yang ditinggalkan Diego kini diisi Rony. Hal tersebut, seraya menunggu Diego kembali pulih sepenuhnya.
"Kami sudah pasti menurunkan Rony dan yang pasti kami sudah memperhitungkan untuk melakukan rotasi pemain," tuturnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 13 Oktober 2025 17:05
Resmi! Persipura CLBK dengan Rahmad Darmawan, Memori Juara Liga Indonesia 2005
-
Tim Nasional 13 Oktober 2025 16:37
Link Nonton Streaming Timnas Indonesia U-23 vs India Malam Ini, 13 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 18:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 17:48
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 17:30
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 22 Oktober 2025 17:48
-
tim nasional 22 Oktober 2025 10:47
-
tim nasional 22 Oktober 2025 09:45
-
tim nasional 22 Oktober 2025 09:43
-
tim nasional 21 Oktober 2025 20:50
-
tim nasional 21 Oktober 2025 20:04
MOST VIEWED
- Update dari Sumardji soal Pelatih Baru Timnas Indonesia: Rumor Louis van Gaal Kemungkinan Tidak Benar
- Rumor Buyar, Louis van Gaal Bukan Pelatih Timnas Indonesia
- Kata-Kata Berkelas Indra Sjafri Usai Timnas Indonesia U-22 Masuk Grup C SEA Games 2025
- Karier Mees Hilgers di FC Twente Tamat: Tolak Kontrak Baru, Tak Akan Dimainkan, Diputuskan di Bursa Transfer Musim Dingin
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...