
Bola.net - Timnas Indonesia U-23 akan berlaga di Piala AFF U-23 2022, yang digelar Februari 2022 di Kamboja. Semua pertandingan Timnas Indonesia akan disiarkan langsung oleh SCTV.
Piala AFF U-23 2022 juga bisa disaksikan secara live streaming di Vidio.
Timnas Indonesia tergabung di Grup B. Pada laga perdana, Timnas Indonesia akan menghadapi Laos di Prince Stadium, Phnom Penh.
Tiga hari berselang, Timnas Indonesia menghadapi Myanmar pada laga kedua yang berlangsung di tempat sama. Pasukan Shin Tae-yong kemudian menutup babak penyisihan Grup B dengan duel pamungkas melawan Malaysia di Morodok Techo National Stadium.
Simak jadwal lengkapnya di bawah ini.
Siaran Langsung SCTV
View this post on Instagram
Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2022

Selasa, 15 Februari 2022
- Indonesia vs Laos
- Jam kick-off: 19.00 WIB
- Prince Stadium.
Jumat, 18 Februari 2022
- Myanmar vs Indonesia
- Jam kick-off: 19.00 WIB
- Prince Stadium.
Senin, 21 Februari 2022
- Indonesia vs Malaysia
- Jam Kick-off: 19.00 WIB
- Morodok Techo National Stadium.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Penilaian Shin Tae-yong Terhadap Timor Leste, Lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday
- Kabar dari Negeri Tetangga: Luis Milla Jadi Kandidat Pelatih Baru Timnas Singapura
- Witan Sulaeman Debut, Main Penuh, FK Senica Menang
- Witan Gabung FK Senica, Media Thailand: Kolaborasi Dua Pemain Timnas Indonesia di Eropa
- Ambisi Witan Sulaeman di FK Senica: Cetak Gol dan Assist, Bawa Tim Raih Kemenangan
- Jelang FIFA Matchday Timnas Indonesia vs Timor Leste: Kok Nama M. Riyandi Hilang?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
-
Bola Indonesia 19 Januari 2026 20:22 -
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 08:31 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Italia 20 Januari 2026 08:24 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:14 -
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 08:31 -
tim nasional 19 Januari 2026 20:42 -
tim nasional 19 Januari 2026 19:00 -
tim nasional 19 Januari 2026 11:07 -
tim nasional 19 Januari 2026 11:00 -
tim nasional 18 Januari 2026 16:04
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
