
Bola.net - Justin Hubner sempat dikirim ke klub asal Swedia yakni IFK Norrkoping. Namun, pemain Timnas Indonesia itu telah kembali ke skuad Wolverhampton U-21 dan bermain di Premier League 2.
Perjalanan karier Justin Hubner cukup berliku pada 2024 ini. Pada awal tahun, usai membela Indonesia di Piala Asia 2023, Hubner pindah ke Cerezo Osaka dengan status pemain pinjaman.
Hanya saja, kepindahan ke Jepang itu tidak berjalan mulus. Hubner jarang dapat menit bermain. Performanya dapat sorotan tajam, terutama usai mendapat kartu merah pada laga melawan Ryukyu di J-League Cup.
Setelah periode sulit di Cerezo Osaka, Hubner kembali ke Wolverhampton lebih cepat dari jadwal awal. Sempat diprediksi masuk dalam tim senior, Hubner berada di tim Wolves U-21.
Simak ulasan lebih lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Justin Hubner Langsung Bermain untuk Wolves U-21
Sebelum pindah ke Cerezo Osaka, Justin Hubner merupakan pemain andalan di Wolves U-21 sekaligus jadi kapten. Bahkan, dia sempat promosi ke tim utama dan masuk dalam daftar susunan pemain di laga Premier League.
Begitu kembali ke Wolves U-21, Justin Hubner langsung masuk dalam daftar susunan pemain. Dia berada di bangku cadangan saat Wolves U-21 berjumpa Arsenal pada laga pekan kedua Premier League 2, Sabtu 24 Agustus 2024.
Justin Hubner dimainkan pada awal babak kedua, menggantikan Alfie Pond. Hubner dimainkan sebagai bek tengah. Ketika dia masuk lapangan, skor masih imbang 0-0.
Pada laga tersebut, Wolves menelan kekalahan dengan skor 1-3 dari Arsenal. Gol Wolves dicetak Dani Angel pada menit ke-85. Wolves sendiri menyertakan satu pemain dari tim senior pada laga lawan Arsenal yakni Nelson Semedo.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:09 -
tim nasional 20 Januari 2026 08:31
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)

