Klasemen Akhir Grup J Kualifikasi Piala Asia U-23 2026: Poin Sama dengan Laos, Timnas Indonesia Gagal Lolos!

Bola.net - Klasemen akhir Grup J babak Kualifikasi Piala Asia U-23 2026. Timnas Indonesia U-23 yang ambil bagian dalam persaingan di Grup J harus menerima kenyataan gagal lolos ke putaran final Piala Asia U-23 2026.
Timnas Indonesia U-23 menjadi tuan rumah persaingan Grup J. Pada laga terakhir, tim racikan pelatih Gerald Vanenburg bertemu Korea Selatan di Stadion Gelora Delta, Selasa (9/9) malam WIB.
Tampil cukup dominan, Indonesia justru menelan kekalahan dengan skor 0-1 dari Korea Selatan. Gawang Indonesia kebobolan pada menit ke-7 dari tendangan keras yang dilepaskan oleh Hwang Do-yoon.
Kekalahan itu membuat Indonesia harus finis di peringkat kedua klasemen akhir Grup J. Hokky Caraka dan kawan-kawan meraih empat poin dari tiga laga yang sudah dimainkan.
Timnas Indonesia Gagal Lolos ke Piala Asia U-23 2026

Korea Selatan finis sebagai juara Grup J dengan hasil sempurna. Cho Sang-hyeok dan kawan-kawan selalu menang pada tiga laga yang dimainkan. Mereka meraih sembilan poin, bikin 14 gol, dan tak kebobolan.
Korea Selatan lolos ke putaran final Piala Asia U-23 2026. Sementara, meskipun dengan status runner-up, Indonesia dipastikan gagal lolos. Indonesia gagal menembus empat besar klasemen akhir runner-up terbaik.
Pada persaingan di Grup J, Indonesia punya poin yang sama dengan Laos. Kedua negara sama-sama mendapat empat poin. Indonesia berhak atas peringkat kedua karena punya selisih gol lebih baik.
Klasemen Grup J Kualifikasi Piala Asia U-23 2025
Klasemen Grup J Kualifikasi Piala Asia U-23 2025 (c) Wikipedia
Hasil Grup J Kualifikasi Piala Asia U-23 2025
Rabu, 3 September 2025
- Korea Selatan U23 5-0 Makau U23
- Indonesia U23 0-0 Laos U23
Sabtu, 6 September 2025
- Laos U23 0-7 Korea Selatan U23
- Makau U23 0-5 Indonesia U23
Selasa, 9 September 2025
- Laos U23 3-1 Makau U23
- Korea Selatan U23 1-0 Indonesia U23
Klasemen Runner-up Terbaik Kualifikasi Piala Asia U-23 2026
Klasemen runner-up terbaik Kualifikasi Piala Asia U-23 2026 (c) Wikipedia
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 25 Oktober 2025 10:29Resmi! Ini Daftar 21 Pemain Timnas Indonesia U-17 untuk Piala Dunia U-17 2025
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 25 Oktober 2025 20:00 -
Liga Spanyol 25 Oktober 2025 19:03 -
News 25 Oktober 2025 17:33 -
Liga Inggris 25 Oktober 2025 17:33 -
Bola Indonesia 25 Oktober 2025 17:31 -
Bola Indonesia 25 Oktober 2025 17:09
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 25 Oktober 2025 11:43 -
tim nasional 25 Oktober 2025 10:43 -
tim nasional 25 Oktober 2025 10:37 -
tim nasional 25 Oktober 2025 10:29 -
tim nasional 25 Oktober 2025 10:22 -
tim nasional 25 Oktober 2025 10:19
MOST VIEWED
- Garuda Muda Panaskan Mesin! Bintang Timnas Indonesia U-17 Beri Update Terkini Menjelang Piala Dunia U-17 2025
- Awas Timnas Indonesia Ketikung, Nama Shin Tae-yong Masuk Daftar 7 Pelatih Incaran Timnas Thailand
- Shin Tae-yong Minta Fans Timnas Indonesia Bangkit, Tatap Piala Asia 2027 dan Peluang ke Piala Dunia 2030
- Shin Tae-yong Yakin Timnas Indonesia Bisa Lolos ke Piala Dunia 2030: Jika Dipersiapkan Sedikit Lebih Baik
HIGHLIGHT
- 6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Pi...
- 5 Klub yang Bisa Jadi Tujuan Robert Lewandowski Se...
- 3 Pemain Manchester United yang Berpotensi Cabut J...
- Jangan Cari Penjaga Gawang MU, Ini 5 Kiper Terbaik...
- Nasib 6 Pemain MU yang Dilepas Ruben Amorim Musim ...
- 6 Striker Baru Premier League dengan Harga Fantast...
- Dari Wirtz hingga Sancho: 5 Pemain Baru Premier Le...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5379755/original/030394400_1760361321-Presiden_Prabowo_tiba_di_Mesir.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5392138/original/004983700_1761398158-1000703629.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3626139/original/051607000_1636358248-ilustrasi_penculikan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4297255/original/095129700_1674198688-ilustrasi_tabrakan.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5392102/original/035756400_1761389585-20251021_123247.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5392015/original/036232500_1761382670-Tangkapan_Layar_2025-10-25_pukul_15.38.54.jpg)

