
Bola.net - - Pelatih tim nasional Indonesia, Alfred Riedl, membuat perubahan kecil dalam susunan pemain pada laga penentuan lawan Singapura. Dia mengandalkan satu striker saja yakni Boaz Salossa.
Laga lawan Singapura di Rizal Memorial Stadium, Filipina, Jumat ini memang krusial bagi Indonesia. Mereka wajib menang jika ingin menjaga peluang lolos dari grup A Piala AFF 2016.
Di laga-laga sebelumnya, Riedl lebih sering mengandalkan dua striker dengan formasi 4-4-2. Biasanya Boaz ditandemkan dengan Lerby Eliandry. Namun kini Lerby tak dimainkan.
Riedl tak memakai striker demi memperkuat lini tengahnya dengan memasukkan Bayu Pradana. Gelandang klub Mitra Kukar ini dipasang untuk memberikan support pada Evan Dimas dan Stefano Lilipaly.
Selain itu, gelandang kiri yang sebelumnya sempat dikabarkan cedera, Rizky Pora, juga bisa dimainkan di pertandingan ini. Begitu pun dengan Lilipaly yang sebelumnya juga sempat dikabarkan cedera.
Berikut susunan pemain inti Indonesia lawan Singapura:
Indonesia (4-2-3-1): Kurnia Meiga; Beny Wahyudi, Yanto Basna, Fachruddin, Abduh Lestaluhu, Bayu Pradana, Evan Dimas; Andik Vermansyah Stefano Lilipaly, Rizly Pora; Boaz Solossa. (fit/asa)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 16:12
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:02
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 22 Oktober 2025 20:57
-
tim nasional 22 Oktober 2025 20:28
-
tim nasional 22 Oktober 2025 17:48
-
tim nasional 22 Oktober 2025 10:47
-
tim nasional 22 Oktober 2025 09:45
-
tim nasional 22 Oktober 2025 09:43
MOST VIEWED
- Update dari Sumardji soal Pelatih Baru Timnas Indonesia: Rumor Louis van Gaal Kemungkinan Tidak Benar
- Rumor Buyar, Louis van Gaal Bukan Pelatih Timnas Indonesia
- Kata-Kata Berkelas Indra Sjafri Usai Timnas Indonesia U-22 Masuk Grup C SEA Games 2025
- Karier Mees Hilgers di FC Twente Tamat: Tolak Kontrak Baru, Tak Akan Dimainkan, Diputuskan di Bursa Transfer Musim Dingin
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...