
Bola.net - Pelatih Timnas Malaysia, Dollah Salleh menyebut bahwa pertandingan uji coba lawan Indonesia, Minggu (14/9) besok sore adalah ajang seleksi bagi para pemainnya. Sekaligus salah satu persiapan menuju turnamen AFF Cup 2014.
Dollah mengaku masih hijau di Timnas Malaysia. Ia baru ditunjuk sebagai pelatih pada Juni 2014 lalu. Eks arsitek PDRM FA ini menggantikan posisi Ong Kim Swee yang kembali bertugas di Timnas U-23 Malaysia.
"Sebenarnya saya masih baru di tim ini. Baru kira-kira sebulan. Kumpul dengan pemain, baru seminggu," ucap Dollah.
Karena masih baru, Dollah menjadikan laga lawan Indonesia sebagai salah satu ajang penilaian untuk mencari pemain terbaik. Dalam lawatannya ke Sidoarjo, pelatih berusia 50 tahun ini memboyong 25 pemain.
"Pertandingan ini masih ajang seleksi untuk tim malaysia. Kami datang dengan 25 pemain. Tujuan kami datang ke sini untuk bermain serius dengan Indonesia," tutup Dollah. [initial]
(faw/pra)
Dollah mengaku masih hijau di Timnas Malaysia. Ia baru ditunjuk sebagai pelatih pada Juni 2014 lalu. Eks arsitek PDRM FA ini menggantikan posisi Ong Kim Swee yang kembali bertugas di Timnas U-23 Malaysia.
"Sebenarnya saya masih baru di tim ini. Baru kira-kira sebulan. Kumpul dengan pemain, baru seminggu," ucap Dollah.
Karena masih baru, Dollah menjadikan laga lawan Indonesia sebagai salah satu ajang penilaian untuk mencari pemain terbaik. Dalam lawatannya ke Sidoarjo, pelatih berusia 50 tahun ini memboyong 25 pemain.
"Pertandingan ini masih ajang seleksi untuk tim malaysia. Kami datang dengan 25 pemain. Tujuan kami datang ke sini untuk bermain serius dengan Indonesia," tutup Dollah. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56 -
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Januari 2026 20:56 -
tim nasional 21 Januari 2026 18:27 -
tim nasional 21 Januari 2026 11:40 -
tim nasional 20 Januari 2026 22:26 -
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49
MOST VIEWED
- Bek Premier League Blak-blakan soal Kans Membela Timnas Indonesia: Sangat Senang Mereka Ingin Saya, tapi...
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)
