
Bola.net - - Niatan PSSI mencari pemain naturalisasi untuk memperkuat tim nasional Indonesia berjalan lancar. Federasi sepakbola di Tanah Air itu kini sudah mendapatkan pemain yang mereka inginkan.
Ketua Umum PSSI, Edy Rahmayadi mengungkapkan, pihaknya sudah mengantongi nama pemain yang akan dinaturalisasi. Namun, dia tak mau menyebutkan nama pemain tersebut.
"Selain Ezra (Walian), kami sudah dapat pemain di posisi sayap kanan," ujar Edy.
Setelah mendapatkan pemain di pos sayap kanan, PSSI masih akan berburu sekitar enam pemain lagi untuk dinaturalisasikan. Pemain yang dicari antara lain berposisi di sektor lini belakang.
"Saat ini saya membutuhkan pemain di posisi stopper dan butuh satu lagi di bek sayap," terang pria yang juga manjabat sebagai pangkostrad TNI ini.
Edy menambahkan, pemain yang dinaturalisasi ini haruslah pemain yang benar-benar berkualitas. Sebab, PSSI tak mau asal dalam merekrut pemain naturalisasi.
"Banyak beberapa pemain di luar sana yang sudah kami cek. Tapi tidak bagus-bagus permainannya," seru Edy.
"Kita hanya membutuhkan pemain naturalisasi itu hanya sampai Asian Games. Kita perlu kualitas pemain terbaik dan harus kita temukan. Kalau kita tidak temukan, maka kita akan mencari di Indonesia saja," sambungnya.
Baca Juga:
- Luis Milla Tak Keberatan Timnas Diperkuat Pemain Naturalisasi
- Dipercaya Jadi Asisten Luis Milla, Bima Sakti Gembira
- Jadwal Kedatangan Luis Milla ke Indonesia Molor
- Iwan Budianto Bukan Lagi Waketum PSSI
- Pakansari Bogor Masuk Nominasi Stadium of the Year 2016
- Empat Kandidat Asisten Pelatih Timnas Versi Firman Utina
- Luis Milla Belum Tentu Gunakan Jasa Penerjemah
- Luis Milla Akan Didampingi Oleh Pelatih Lokal
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:09 -
tim nasional 20 Januari 2026 08:31 -
tim nasional 19 Januari 2026 20:42 -
tim nasional 19 Januari 2026 19:00
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)

