
Bola.net - Nama Rizky Ridho mendadak ramai di jagad media sosial. Sang bek panen pujian berkat penampilan impresifnya melawan Timnas Bahrain.
Ridho merupakan salah satu pemain yang dipanggil Patrick Kluivert di jeda internasional kali ini. Setelah dicadangkan melawan Australia, Kluivert memainkannya sebagai starter saat menghadapi Timnas Bahrain.
Di laga ini, Ridho tampil solid sepanjang laga. Ia benar-benar jadi tembok kokoh yang sulit ditembus oleh para penyerang Bahrain.
Tak ayal berkat performa apiknya itu, Ridho banjir pujian di media sosial. Berikut Bolanet rangkumkan pujian-pujian untuk kapten Persija Jakarta itu.
Performa Luar Biasa
RIZKY RIDHO EXCEPTIONAL PERFORMANCE
— BLOCKXS.COM (@blockxs) March 25, 2025
Solid Banget
Rizky Ridho solid wall 🧱
— Kelvin Mandala Putra (@KelvinMP_WWE) March 25, 2025
Man of the match 🔥🏆
No one can stop THE Rizky Ridho! 🇲🇨
— Anggi Cartwheel 🍉 (@AnggiCartwheel) March 25, 2025
Lokal Mental Eropa
dibilang ridho tu mentalnya udah eropa, tanpa ridho udah banyak kebobolan itu
— Volver (@fatsalrs) March 25, 2025
Mengubah Segalanya
Kali ini strategi pelatih onlen tumben tepat, gokil sih perkara 1 pemain, Ridho, mengubah segalanya. Nggak layak dia main di liga lokal.
— Brown Goodman (@mrgoodman98) March 25, 2025
Anti Tsunami
- idzes, ridho, hubner tembok anti tsunami jepang
— yetro (@skangawr) March 25, 2025
- Verdonk paru-paru diesel
- Rizky Ridho masterclasss 👑👑
Kelas Abangkuh!
Rizky Ridho kelassssss
— Sarah Septiarini (@sharah_septyari) March 25, 2025
MU gak Mau Rekrut Ridho?
ridho fix harus k MU ini mh, biar tu tim gajadi degradasi
— AkuDanKamu (@DickyFrata) March 25, 2025
(X)
Baca Juga:
- Timnas Indonesia Bekuk Bahrain, Alhamdulilah, Lebaran Full Senyum, Mudik Jadi Tenang!
- Netizen Ramai-Ramai Puji Debut Joey Pelupessy di Timnas Indonesia: Usia Cuma Angka, Thom Haye Wajib Traktir!
- Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
- Kalahkan Bahrain, Ini Skenario Timnas Indonesia Lolos Langsung ke Piala Dunia 2026
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 3 November 2025 05:41Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
-
Liga Italia 3 November 2025 05:31Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
-
Liga Inggris 3 November 2025 05:09Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
-
Liga Italia 3 November 2025 04:52Hasil AC Milan vs AS Roma: Penalti Dybala Gagal, Rossoneri Bungkus 3 Poin
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 3 November 2025 05:47 -
Liga Spanyol 3 November 2025 05:41 -
Liga Italia 3 November 2025 05:31 -
Liga Inggris 3 November 2025 05:09 -
Liga Italia 3 November 2025 05:08 -
Liga Italia 3 November 2025 04:52
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 2 November 2025 18:39 -
tim nasional 2 November 2025 18:36 -
tim nasional 2 November 2025 18:33 -
tim nasional 2 November 2025 08:14 -
tim nasional 1 November 2025 21:35 -
tim nasional 1 November 2025 15:10
MOST VIEWED
- Jika Waktu Bisa Diulang, Radja Nainggolan Pilih Bela Timnas Indonesia daripada Belgia: 100 Persen!
- Karakter Mirip Shin Tae-yong, Park Hang-seo Dinilai Layak Jadi Pelatih Baru Timnas Indonesia
- Skandal Naturalisasi Malaysia: Media Argentina Bongkar Tempat Kelahiran Kakek Facundo Garces, Bukan di Negeri Jiran!
- Timnas Indonesia U-17 Bermain Imbang 1-1 Menghadapi Panama dalam Uji Coba Terakhir Sebelum Piala Dunia U-17 2025
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2084126/original/081963400_1523679670-Konflik_keraton_solo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5400277/original/094433000_1762076320-Kereta_Paralaya.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5400246/original/078299200_1762072815-Masjid_Pujosono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5038877/original/031315500_1733484944-Snapinsta.app_453024575_1057568872759530_5579658151177763430_n_1080.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399921/original/058352900_1762048008-Raja_Keraton_Kasunanan_Surakarta_Hadiningrat__Paku_Buwono_XIII_Hangabehi.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5282505/original/016040500_1752477391-20250714_102129.jpg)

