
Adapun stadion yang dimaksud, yakni Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Stadion Manahan, Solo, dan Stadion Maguwoharjo, Sleman.
Tercatat, terdapat beberapa kekurangan dari tiga stadion tersebut dan perlu diperbaiki. Di antaranya, media tribun dan papan skor elektronik.
Penyelenggara dalam hal ini PSSI, juga harus bisa memberikan keamanan kepada pemain, perangkat pertandingan, dan VIP, di akses keluar masuk dengan menyediakan barikade atau keamanan.
AFC melihat, sejumlah bagian dari ketiga stadion tersebut seperti ruang ganti pemain, wasit, sekretariat, ruang media, dan ruangan lainnya. Media centre dan ruang jumpa pers juga diperhatikan di samping media tribun.
Kondisi lapangan termasuk rumput juga dicek, begitu juga papan skor. Kursi penonton juga dilihat di mana harus terdapat bagian yang menggunakan single seat.
"Kami akan berkomunikasi dengan pengelola, termasuk Asprov (Asosiasi Provinsi) PSSI di mana stadion itu berada agar memperbaiki dan membenahi kekurangan yang ada. Kami tidak bisa masuk karena stadion tersebut bukan punya PSSI," terang Pelaksana Tugas Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Azwan Karim.
Berikut Kekurangan Tiga Stadion
Stadion Gelora Delta (Lapangan Latihan ITS)
1. Drop off pemain, perangkat pertandingan oke, namun harus ada barikade
2. Media Tribun dipindah ke lantai 4 dan perlu tambahan meja
3. Goal post perlu diperbaiki
4. Papan skor elektronik perlu diperbaiki
5. Single seat berjumlah 800. Masih kurang, namun oke.
Stadion Maguwoharjo (Lapangan Latihan UNY)
1. Drop off pemain, perangkat pertandingan oke, namun harus ada security
2. Media tribun dipindah ke posisi lebih kanan dan perlu tambahan meja
3. Flood Ligt masih diragukan
4. Single seat tidak punya.
Stadion Manahan (Lapangan Latihan Sriwedari)
1. Drop off pemain, perangkat pertandingan oke, namun harus ada security
2. Media tribun dipindah ke kursi merah sebelumnya di kursi kuning dan perlu tambahan meja
3. Rumput lapangan perlu perbaikan dan perawatan
4. Goal post perlu diperbaiki
5. Papan skor elektronik ada tapi tidak punya timer. (esa/ada)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Januari 2026 11:40 -
tim nasional 20 Januari 2026 22:26 -
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10
MOST VIEWED
- Bek Premier League Blak-blakan soal Kans Membela Timnas Indonesia: Sangat Senang Mereka Ingin Saya, tapi...
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
