
Bola.net - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memberikan kepastian. Tim yang akan turun di Piala AFF 2024 adalah Timnas Indonesia U-22.
Shin Tae-yong yang akan melatih Timnas Indonesia U-22 di Piala AFF 2024. Kendati dengan pemain muda, ia menargetkan Skuad Garuda bisa menembus babak final.
"Memang Timnas Indonesia akan datang ke Piala AFF 2024 dengan Timnas Indonesia U-22," ujar Shin Tae-yong kepada wartawan di FX Sudirman, Jakarta, Sabtu (2/11).
"Jadi pastinya Timnas Indonesia U-22 bisa kurang secara kemampuan dibanding tim lain," katanya menambahkan.
Berusaha Maksimal

Namun, Shin Tae-yong enggan pesimistis. Ia bakal berusaha untuk membawa Timnas Indonesia U-22 berbicara banyak di Piala AFF 2024.
"Tetapi saya akan berusaha semaksimal mungkin dan saya berharap kita bisa datang sampai ke final," tutur Shin Tae-yong.
"Kemampuan kita ya segitunya juga sudah berkembang juga sampai sekarang. Jadi jujur ya sayah berharap bisa masuk final Piala AFF 2024," imbuhnya.
Timnas Indonesia U-22 tergabung di Grup B Piala AFF 2024. Skuad Garuda akan melawan Vietnam, Filipina, Myanmar, dan Laos.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:13 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:07 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40 -
Otomotif 20 Januari 2026 10:39
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:09 -
tim nasional 20 Januari 2026 08:31 -
tim nasional 19 Januari 2026 20:42 -
tim nasional 19 Januari 2026 19:00
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)

