Sumardji: Rizky Ridho dan Dzaky Asraf Bukan Dicoret, tapi Tidak Dilepas Klubnya ke Timnas Indonesia U-23 untuk Piala AFF U-23 2023

Bola.net - Ketua Badan Tim Nasional (BTN) PSSI, Sumardji, menegaskan bahwa Rizky Ridho dan Dzaky Asraf tidak dicoret dari Timnas Indonesia U-23 untuk Piala AFF U-23 2023. Keduanya tak diikutsertakan lantaran tidak dilepas klubnya.
Piala AFF U-23 2023 akan digelar di Thailand pada 17-26 Agustus 2023. Rombongan Timnas Indonesia U-23 bertolak ke Negeri Gajah Putih pada hari ini, Senin (14/8).
Rizky Ridho tidak dibawa ke Thailand karena ditahan oleh pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll. Sementara itu, Dzaky Asraf tak dilepas juru taktik PSM Makassar, Bernardo Tavares.
"Rizky Ridho dan Dzaky Asraf itu tidak dikirim oleh pelatihnya untuk memperkuat Timnas Indonesia U-23, bukan dicoret ya," ujar Sumardji saat dihubungi Bola.net, Senin (14/8).
"Tidak dikirim oleh pelatihnya untuk memperkuat Timnas Indonesia U-23 dengan alasan bukan kalender FIFA," tegasnya.
Pemain Pengganti

Alhasil, Rizky Ridho digantikan oleh Kanu Helmiawan. Sementara itu, yang menggantikan Dzaky Asraf adalah Haykal Al Hafiz.
"Nah, karena sampai dengan semalam, Minggu (14/8), tidak dikirim, maka coach Shin Tae-yong ngambil gantinya," tuturnya.
"Rizqi Ridho diganti sama Kanu dari Persis Solo, terus Dzaki diganti sama Haykal dari PSIS Semarang," imbuh Sumardji.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Shin Tae-yong Coret Rizky Ridho dan Dzaky Asraf dari Skuad Timnas Indonesia U-23 untuk Piala AFF U-2
- Ambisi Ramadhan Sananta Bawa Ketajaman di Persis ke Timnas Indonesia U-23 untuk Piala AFF U-23 2023
- Jadwal Lengkap Piala AFF U-23 2023
- Pertama Kali Dipanggil Shin Tae-yong, Muhammad Ragil Siap Rebut Posisi Inti di Timnas Indonesia U-23
- Media Vietnam Soroti Pemanggilan Komang Teguh yang Disanksi AFC ke Timnas Indonesia U-23
- Rasa Nasionalisme Tinggi, Sumardji Yakin Rizky Ridho Ingin Bela Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:09 -
tim nasional 20 Januari 2026 08:31 -
tim nasional 19 Januari 2026 20:42 -
tim nasional 19 Januari 2026 19:00
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)

