
Bola.net - Tak kunjung mendapat kejelasan terkait statusnya sebagai pelatih timnas Indonesia, Nilmaizar dan asistennya Fabio Oliveira memenuhi panggilan Menpora Roy Suryo untuk membahas nasib dan masa depannya.
"Kami datang ke sini atas undangan Pak Menteri. Pada pertemuan tadi kami menceritakan semuanya. Ternyata Pak Menteri juga mengikuti perkembangan masalah ini," kata Nilmaizar seperti dilansir Antara.
Dikatakan Nilmaizar, kedatangannya bersama Fabio ini adalah untuk mendapatkan kejelasan status dan juga hak-haknya sebagai pelatih timnas. Karena, dijelaskannya, dirinya hingga kini masih berpegang pada Surat Keputusan (SK) dari PSSI untuk melatih timnas pada Piala AFF 2012 serta pertandingan Pra Piala Asia (2015).
"Kami ingin status yang jelas. Jika ada rencana untuk melakukan pergeseran posisi sebaiknya diselesaikan SK yang ada sebelumnya," tambahnya.
Dalam pembicaraan tersebut, kata dia, Menpora meminta permasalahan ini bisa secepatnya diselesaikan termasuk menyelesaikan semua permasalahan yang ada termasuk pembayaran hak-hak yang belum diselesaikan.
"Kami minta selesaikan kontrak dulu. Setelah itu baru bicarakan yang lain. Kami percaya Pak Roy dapat membantu permasalahan kami," kata pria asal Padang itu. (ant/dzi)
"Kami datang ke sini atas undangan Pak Menteri. Pada pertemuan tadi kami menceritakan semuanya. Ternyata Pak Menteri juga mengikuti perkembangan masalah ini," kata Nilmaizar seperti dilansir Antara.
Dikatakan Nilmaizar, kedatangannya bersama Fabio ini adalah untuk mendapatkan kejelasan status dan juga hak-haknya sebagai pelatih timnas. Karena, dijelaskannya, dirinya hingga kini masih berpegang pada Surat Keputusan (SK) dari PSSI untuk melatih timnas pada Piala AFF 2012 serta pertandingan Pra Piala Asia (2015).
"Kami ingin status yang jelas. Jika ada rencana untuk melakukan pergeseran posisi sebaiknya diselesaikan SK yang ada sebelumnya," tambahnya.
Dalam pembicaraan tersebut, kata dia, Menpora meminta permasalahan ini bisa secepatnya diselesaikan termasuk menyelesaikan semua permasalahan yang ada termasuk pembayaran hak-hak yang belum diselesaikan.
"Kami minta selesaikan kontrak dulu. Setelah itu baru bicarakan yang lain. Kami percaya Pak Roy dapat membantu permasalahan kami," kata pria asal Padang itu. (ant/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:14 -
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:01 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 07:46
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 08:31 -
tim nasional 19 Januari 2026 20:42 -
tim nasional 19 Januari 2026 19:00 -
tim nasional 19 Januari 2026 11:07 -
tim nasional 19 Januari 2026 11:00 -
tim nasional 18 Januari 2026 16:04
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
