
Bola.net - - Timnas Indonesia harus melakukan persiapan yang matang jelang bergulirnya Asian Games 2018. Dalam rangka persiapan, Tim Garuda akan bertemu dengan salah satu klub Liga 1, yaitu Persija Jakarta.
Terkait rencana pertandingan antara kedua tim tersebut telah mendapat konfirmasi dari Direktur Utama Persija, Gede Widiade.Namun demikian, ia belum bisa memastikan apakah akan menerima tawaran yang diajukan oleh PSSI tersebut.
Rencananya pertandingan antara Persija dan Timnas Indonesia akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Karno.
"Saya mendapatkan tawaran ujicoba antara Persija melawan timnas dari PSSI," ucap Gede seperti dikutip dari Bolasport.
"Insya Allah kami terima tawaran uji coba tersebut," sambungnya.
Jika perhelatan tersebut memang benar terjadi, cukup menarik sebagai tontonan. Namun Gede tidak bisa memastikan apakah pertemuan antara kedua tim akan dibuka untuk umum.
"Saya tidak tahu ada penonton apa enggak. Kami hanya diundang oleh PSSI," jelasnya.
Persija sendiri saat ini tengah fokus menjalani Piala AFC 2018. Selain itu, mereka juga akan bermain di final Piala Presiden 2018 setelah mengalahkan PSMS Medan di partai semifinal.
Bagi Timnas, menjalani laga ujicoba menghadapi salah satu klub besar di Indonesia sangat penting guna mengukur kesiapan tim besutan Luis Milla.
Sebelumnya, Persija dan Timnas Indonesia sudah pernah bertemu dalam laga ujicoba tahun lalu di Stadion Patriot, Bekasi.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 13 Januari 2026 16:11 -
Liga Inggris 13 Januari 2026 16:11 -
Tim Nasional 13 Januari 2026 16:02 -
Liga Inggris 13 Januari 2026 16:01 -
Tim Nasional 13 Januari 2026 15:53 -
Otomotif 13 Januari 2026 15:49
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 13 Januari 2026 16:11 -
tim nasional 13 Januari 2026 16:02 -
tim nasional 13 Januari 2026 15:53 -
tim nasional 13 Januari 2026 13:38 -
tim nasional 13 Januari 2026 13:37 -
tim nasional 13 Januari 2026 12:51
MOST VIEWED
- Bangladesh Tawarkan Uji Coba dengan Timnas Indonesia di FIFA Matchday, Respons Tak Sesuai Harapan
- Hasil Roma vs Sassuolo: Underperform, Jay Idzes Pulang Dengan Tangan Hampa Dari Ibukota
- Reputasi dan Prestasi John Herdman vs Patrick Kluivert vs Shin Tae-yong: Siapa Lebih Mentereng?
- John Herdman Telah Sampai di Jakarta, Awal Pekan Depan Diperkenalkan Menjadi Pelatih Timnas Indonesia
HIGHLIGHT
- Daftar 5 Wasit Terbaik Dunia 2025: Michael Oliver ...
- 3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
- 7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho...
- 6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano R...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5468140/original/019633300_1767942457-WhatsApp_Image_2026-01-09_at_14.03.05.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5471727/original/090144100_1768295145-Barang_bukti_kasus_uang_palsu_di_Lampung_Selatan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5407477/original/094689100_1762742879-AP25313610093431.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470699/original/022373200_1768216488-Presiden_Prabowo_berkunjung_ke_IKN.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5436212/original/033948300_1765166015-xabi_alonso_arda_guler_real_madrid_celta_vigo_081225_ap_manu_fernandez.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469235/original/018631400_1768099529-WhatsApp_Image_2026-01-11_at_09.32.24__1_.jpeg)

