
"Apabila kompetisi sampai break, dan membuat molor, klub-klub akan mengalami masalah di kontrak pemain," ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
"Mayoritas, kontrak pemain berakhir pada Desember mendatang, sesuai dengan berakhirnya ISC A 2016," sambungnya.
Sebelumnya, sempat muncul tengara bahwa ISC A 2016 bakal molor. Pasalnya, kompetisi akan break sementara mengantisipasi persiapan Timnas Indonesia untuk ajang AFF 2016.
Sementara itu, Ruddy juga menampik opsi kompetisi bakal break untuk memberi kesempatan Timnas mempersiapkan diri. Menurutnya, hal ini bakal berdampak buruk bagi klub dan pemain.
"Bagi klub, kami harus tetap membayar gaji walau break. Sementara, bagi pemain, bisa membuat mereka kehilangan sentuhan," tuturnya.
Lebih lanjut, Ruddy berharap operator dan klub-klub bisa menemukan formula terbaik agar kompetisi tetap berjalan seiring dengan persiapan Timnas Indonesia.
"Memang ada rencana untuk menggelar manager meeting usai Lebaran ini. Namun, sampai saat ini belum ada undangan," tandasnya. (den/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Voli 3 Januari 2026 10:37 -
Liga Italia 3 Januari 2026 10:25 -
Voli 3 Januari 2026 10:24 -
Bola Indonesia 3 Januari 2026 10:11 -
Bola Indonesia 3 Januari 2026 10:05 -
Bola Indonesia 3 Januari 2026 09:59
MOST VIEWED
- Laga Final Juara Paruh Musim BRI Super League 2025/26: Persib Bandung Vs Persija Jakarta
- Rumor Federico Barba Tinggalkan Persib Hidup Lagi, Disebut Selangkah Lagi Bergabung dengan Pescara di Serie B
- Media Jepang Nilai Persib Lebih Diunggulkan Saat Hadapi Ratchaburi di 16 Besar ACL 2
- Benarkah Persija Mengincar Ezra Walian dan Jaja untuk Putaran 2 BRI Super League? Mohamad Prapanca Menjawabnya
HIGHLIGHT
- 3 Pemain Terbaik Dunia Versi Luka Modric: Lamine Y...
- 5 Pemain yang Bisa Dibidik Liverpool di Januari Ji...
- Salah hingga Drogba, 7 Pemain Terhebat yang Tak Pe...
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc():watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-gray-landscape-new.png,573,20,0)/kly-media-production/medias/2352669/original/071305700_1536226641-nokia6-01.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5459991/original/084010300_1767188730-IMG_20251231_173341__1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/810735/original/029198000_1423816091-Zainal_Arifin_Mochtar_4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4612825/original/014284200_1697463859-still-life-with-scales-justice_1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461330/original/076904400_1767371828-1000888152.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461241/original/028256500_1767349781-IMG_7311.jpeg)

