2 Statistik Istimewa di Balik Kemenangan 4 Gol Uruguay
Gia Yuda Pradana | 17 Juni 2019 11:07
Bola.net - Uruguay menghajar Ekuador pada laga pertamanya di Grup C Copa America 2019, Senin (17/6). Uruguay menang empat gol tanpa balas dan meraih start sempurna.
Uruguay menang lewat gol-gol Nicolas Lodeiro menit 6, Edinson Cavani menit 33 dan Luis Suarez menit 44, serta bunuh diri Arturo Mina menit 78.
Ada dua statistik istimewa di balik kemenangan 4-0 Uruguay. Yang pertama adalah terulangnya kemenangan besar mereka dari 1967 silam.
Uruguay memenangi sebuah pertandingan Copa America dengan margin minimal empat gol untuk pertama kalinya sejak 1967 silam. Waktu itu, Uruguay menang atas Venezuela, juga empat gol tanpa balas.
Scroll terus ke bawah.
Empat Kemenangan Besar Beruntun
Sebelum memukul Ekuador 4-0, Uruguay juga memenangi tiga pertandingan pemanasan menuju Copa America dengan skor cukup telak.
Tiga kemenangan itu adalah 3-0 melawan Uzbekistan, 4-0 melawan Thailand, dan 3-0 melawan Panama.
Uruguay pun meraih empat kemenangan beruntun dengan margin tiga gol atau lebih untuk pertama kalinya dalam sejarah. Hebatnya, mereka juga melakukannya tanpa sekali pun kebobolan.
Pasukan Oscar Tabarez mengalahkan Uzbekistan lewat satu gol Gaston Pereiro dan dua gol Cristhian Stuani. Setelah itu, Thailand mereka hajar lewat gol-gol Matias Vecino, Gaston Pereiro, Maxi Gomez dan Cristhian Stuani.
Dalam uji coba terakhir sebelum Copa America 2019, Uruguay menundukkan Panama melalui gol-gol Maxi Gomez, Luis Suarez dan Federico Valverde.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Leandro Trossard, Supersub Andalan yang Kembali Jadi Pahlawan Arsenal
Liga Champions 17 September 2025, 07:59
-
Luis Suarez Dihukum Enam Laga Usai Insiden Meludah di Final Leagues Cup
Bola Dunia Lainnya 6 September 2025, 08:47
-
Luis Suarez Dikecam Keras! Baku Hantam dan Ludahi Lawan karena Inter Miami Kalah
Bola Dunia Lainnya 3 September 2025, 09:35
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






