Statistik Jepang U-23 vs Uzbekistan U-23: Samurai Biru yang Tekun dan Layak Juara
Richard Andreas | 4 Mei 2024 02:23
Bola.net - Piala Asia U-23 2024 akhirnya menemukan juara. Jepang U-23 berhasil menundukkan Uzbekistan U-23 dalam duel final sengit selama 90 menit, Jumat 3 April 2024 kemarin.
Laga final kali ini dimainkan di Jassim Bin Hamad Stadium, kick-off jam 22.30 WIB. Jepang dan Uzbekistan dianggap setara, keduanya memiliki peluang juara yang sama.
Uzbekistan U-23 yang menyingkirkan Indonesia U-23 di semifinal pun tampil tangguh di laga ini. Bahkan Uzbek sangat dominan di babak pertama, membuat Jepang sulit melawan.
Meski begitu, pada akhirnya justru Jepang U-23 yang berhasil meraih kemenangan tipis 1-0. Gol tunggal dicetak oleh Fuki Yamada di ujung pertandingan, menit ke-90+1.
Hasil ini memastikan Jepang keluar sebagai juara Piala Asia U-23 2024, sementara Uzbekistan dipaksa puas dengan posisi runner-up.
Berikut statistik Jepang U-23 vs Uzbekistan U-23 selengkapnya.
Statistik Jepang U-23 vs Uzbekistan U-23
Tembakan: 8 - 18
Tembakan tepat sasaran: 2 - 5
Penguasaan bola: 47% - 53%
Operan: 400 - 420
Akurasi operan: 70% - 71%
Pelanggaran: 13 - 10
Kartu kuning: 3 - 2
Kartu merah: 0 - 0
Offside: 0 - 1
Tendangan sudut: 3- 10
Angka-angka di atas menunjukkan bahwa bola lebih banyak berputar di lini tengah. Uzbekistan lebih unggul dalam pergerakan ofensif, tapi Jepang bertahan dengan sangat rapi, justru bisa mencuri gol kemenangan.
Susunan pemain
Jepang U-23 (4-2-3-1): Leo Okubo; Ohata, Kimura, Takai, Sekine, Fujita, Yamamoto; Sato, Matsuki, Fujio; Hosoya
Pelatih: Go Oiwa
Uzbekistan U-23 (4-2-3-1): Nematov; Yuldoshev, Davronov, Khamraliev, Mirsaidov; Kholmatov, Bo'riyev; Odiolov, Jaloliddinov, Jiyanov; Norchaev
Pelatih: Timur Kapadze
Rekap Piala Asia U-23 2024
Tuan rumah: Qatar
Tanggal turnamen: 15 April - 3 Mei 2024
Jumlah tim: 16 (1 konfederasi)
Juara: Jepang
Runner-up: Uzbekistan
Tempat ketiga: Irak
Keempat: Indonesia
Total pertandingan: 32
Total gol tercipta: 84
Total kehadiran penonton: 116.168
Top skor: Ali Jassim (Irak) - 4 gol
Pemain terbaik: Joel Chima Fujita (Jepang)
Kiper terbaik: Abduvohid Nematov (Uzbekistan)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erick Thohir Berharap Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade 2028
Tim Nasional 26 Desember 2024, 19:15
LATEST UPDATE
-
Jurgen Klopp Resmi Akan Kembali ke Pinggir Lapangan, tapi Tidak Seperti yang Dibayangkan
Piala Dunia 16 November 2025, 06:22
-
Kabar Buruk untuk Liverpool: Alexander Isak Belum Siap Tampil Dua Kali dalam Sepekan
Liga Inggris 16 November 2025, 05:01
-
Tutup Opsi Perekrutan: Arsenal Coret Nama Pemain Real Madrid dari Daftar Belanja
Liga Spanyol 16 November 2025, 04:41
-
Gawat! Arsenal Dihantam Kabar Buruk: Gabriel Magalhaes Cedera saat Bela Brasil
Liga Inggris 16 November 2025, 04:01
-
Prediksi Albania vs Inggris 17 November 2025
Piala Dunia 16 November 2025, 04:01
-
Prediksi Azerbaijan vs Prancis 17 November 2025
Piala Dunia 16 November 2025, 04:00
-
Man of the Match Georgia vs Spanyol: Mikel Oyarzabal
Piala Dunia 16 November 2025, 02:34
-
Hasil Georgia vs Spanyol: Menang Meyakinkan, La Roja Tunggu Partai Pemungkas
Piala Dunia 16 November 2025, 02:23
-
Man of the Match Brasil vs Senegal: Casemiro
Piala Dunia 16 November 2025, 01:58
-
Hasil Brasil vs Senegal: Estevao dan Casemiro Bawa Selecao Raih Kemenangan di London
Piala Dunia 16 November 2025, 01:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01









