Andre Ayew Pemain Terbaik Afrika Versi BBC
Editor Bolanet | 18 Desember 2011 09:31
- Gelandang asal Ghana, Andre Ayew terpilih sebagai pemain terbaik Afrika versi BBC (BBC African Football of the Year), demikian diumumkan perusahaan media itu, Jumat (16/12).
Kesuksesan itu melengkapi penghargaan ganda keluarga karena ayahnya, Abedi 'Pele' Ayew, memperoleh penghargaan serupa 20 tahun lalu ketika penghargaan itu masih bernama Bintang Olahraga Terbaik Afrika versi BBC (BBC African Sports Star of the Year).
Abedi menyerahkan piala tersebut kepada puteranya itu yang merupakan pemenang kelima asal Ghana yang mendapat penghargaan tersebut setelah ayahnya sendiri, Samuel Kuffour, Michael Essien serta Asamoah Gyan.
Para pendengar dan pemirsa siaran BBC memilih Ayew menjadi pengumpul suara terbanyak mengalahkan perolehan suara bagi pemain Pantai Gading Yaya Toure dan , pemain Kamerun Samuel Eto'o serta pemain asal Mali, Seydou Keita.
Semua kecuali Gervinho juga bersaing ketat bagi pemilihan pemain bola terbaik 2011 versi CAF (2011 CAF African Footballer of the Year) yang akan diumumkan 22 Desember mendatang di Akkra.
Striker asal Senegal, Moussa Sow yang mencetak gol terbanyak pada Liga Utama Prancis (Ligue 1) musim lalu juga termasuk dalam daftar CAF. (afp/mac)
Kesuksesan itu melengkapi penghargaan ganda keluarga karena ayahnya, Abedi 'Pele' Ayew, memperoleh penghargaan serupa 20 tahun lalu ketika penghargaan itu masih bernama Bintang Olahraga Terbaik Afrika versi BBC (BBC African Sports Star of the Year).
Abedi menyerahkan piala tersebut kepada puteranya itu yang merupakan pemenang kelima asal Ghana yang mendapat penghargaan tersebut setelah ayahnya sendiri, Samuel Kuffour, Michael Essien serta Asamoah Gyan.
Para pendengar dan pemirsa siaran BBC memilih Ayew menjadi pengumpul suara terbanyak mengalahkan perolehan suara bagi pemain Pantai Gading Yaya Toure dan , pemain Kamerun Samuel Eto'o serta pemain asal Mali, Seydou Keita.
Semua kecuali Gervinho juga bersaing ketat bagi pemilihan pemain bola terbaik 2011 versi CAF (2011 CAF African Footballer of the Year) yang akan diumumkan 22 Desember mendatang di Akkra.
Striker asal Senegal, Moussa Sow yang mencetak gol terbanyak pada Liga Utama Prancis (Ligue 1) musim lalu juga termasuk dalam daftar CAF. (afp/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AS Monaco vs Manchester City: Erling Haaland
Liga Champions 2 Oktober 2025, 04:26 -
Man of the Match Barcelona vs PSG: Achraf Hakimi
Liga Champions 2 Oktober 2025, 04:15 -
Joao Felix Bersinar, Al Nassr Bungkam Al Zawraa Tanpa Cristiano Ronaldo
Asia 2 Oktober 2025, 03:36 -
Chelsea Incar Bintang Muda Nigeria 16 Tahun, Dijuluki Penerus Jay-Jay Okocha
Liga Inggris 2 Oktober 2025, 03:30 -
Florian Wirtz di Liverpool: Transfer Fantastis yang Mulai Jadi Tanda Tanya
Liga Inggris 2 Oktober 2025, 03:21 -
Link Live Streaming Villarreal vs Juventus - Nonton Liga Champions di Vidio
Liga Champions 2 Oktober 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Super yang Pernah Bermain untuk Barcelona dan PSG
Editorial 1 Oktober 2025, 13:18 -
3 Alternatif William Saliba yang Layak Dipertimbangkan Real Madrid
Editorial 29 September 2025, 15:55 -
3 Alasan Kuat Manchester United Harus Lepas Ruben Amorim Sekarang Juga
Editorial 29 September 2025, 12:36