Jersey Cristiano Ronaldo Dilelang untuk Bantuan Korban Gempa Turki
Richard Andreas | 8 Februari 2023 05:15
Bola.net - Nama besar Cristiano Ronaldo bisa membawa dampak signifikan di luar lapangan. Terkini, jersey Ronaldo mungkin bisa memberikan bantuan besar untuk korban gempa Turki.
Turki tengah berduka setelah mengalami gempar berskala besar pada Senin (6/2/2023) lalu. Gempa dengan magnitudo 7,7 berpusat di tengah kota dan menghancurkan banyak bangunan.
Hingga artikel ini diturunkan, ribuan korban meninggal dunia sudah dikonfirmasi dan kabarnya jumlah korban masih akan terus bertambah. Pencarian korban masih terus dilangsungkan di tengah kesulitan menghadapi medan.
Banyak negara yang berbondong-bondong mengirim bantuan untuk Turki. Dunia sepak bola pun bisa membantu.
Aksi Demiral
Merih Demiral, pemain berkebangsaan Turki yang saat ini berkarier di Italia pun ikut menunjukkan aksinya untuk memberikan bantuan. Demiral berstatus sebagai pemain Juventus dan sekarang sedang menjalani masa pinjaman di Atalanta.
Melalui akun Twitter resminya, Demiral membuat lelang jersey asli Cristiano Ronaldo lengkap dengan tanda tangan sang superstar. Jersey ini pernah dikenakan Ronaldo saat masih bermain di Juventus.
Demiral mengonfirmasi bahwa setiap keuntungan dari lelang jersey tersebut akan disalurkan kepada lembaga amal Turki, Ahbap, untuk membantu korban gempa.
Kata Demiral
"Saya baru saja berbicara dengan Cristiano. Katanya dia sangat sedih dengan apa yang terjadi di Turki. Kami akan membuat lelang jersey bertanda tangan Ronaldo dalam koleksi pribadi saya," kata Demiral.
"Semua hasil lelang akan digunakan untuk membantu korban di zona gempa."
Sepak bola mengubah dunia
Terima kasih ya, Ronaldo
Doa untuk Turki dan Siria
Salam dan terima kasih
Respek untuk Cristiano
Sumber: Bola, Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Juventus vs Cremonese: Menggila di Turin, Bianconeri Bungkam Tim Tamu 5-0
Liga Italia 13 Januari 2026, 04:58
-
Inter di Puncak Klasemen, Tapi Tumpul Saat Big Match: Alarm Scudetto Mulai Berbunyi?
Liga Italia 12 Januari 2026, 22:06
-
Live Streaming Juventus vs Cremonese - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 12 Januari 2026, 19:45
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Milan 16 Januari 2026
Liga Italia 15 Januari 2026, 02:45
-
Pembelaan Allegri Untuk Pulisic yang Buang-buang Peluang di Laga Fiorentina vs Milan
Liga Italia 15 Januari 2026, 02:10
-
Allegri Beri Sinyal Perubahan Taktik: Milan Tak Lagi Kaku Lawan Como?
Liga Italia 15 Januari 2026, 01:17
-
Jelang Como vs Milan, Allegri Pastikan Leao Fit dan Ungkap Nasib Fullkrug
Liga Italia 15 Januari 2026, 00:36
-
Bocoran FIFA Series 2026: Timnas Indonesia vs Bulgaria
Tim Nasional 14 Januari 2026, 22:59
-
BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
Bola Indonesia 14 Januari 2026, 21:22
-
Nonton Live Streaming Chelsea vs Arsenal di Vidio - Semifinal Carabao Cup 2025/2026
Liga Inggris 14 Januari 2026, 21:01
-
Timnas Indonesia, John Herdman, Harapan Fans, dan Luka yang Tersisa
Tim Nasional 14 Januari 2026, 21:00
-
Media Vietnam Mengulas Babak Baru Timnas Indonesia Bersama John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 20:52
-
Live Streaming Chelsea vs Arsenal - Link Nonton Carabao Cup/EFL Cup di Vidio
Liga Inggris 14 Januari 2026, 20:00
-
Catat! Jadwal Drawing Piala AFF 2026 dan Ketahui Siapa Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 14 Januari 2026, 19:52
-
Live Streaming Inter vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 14 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17



