Zidane Ukir Sejarah Berkat Dua Ronaldo
Gia Yuda Pradana | 20 Desember 2016 09:55
Bola.net - - Zinedine Zidane baru saja mengantarkan Real Madrid menjuarai Piala Dunia Antarklub FIFA 2016. Madrid besutan pelatih 44 tahun Prancis itu juara dengan mengalahkan Kashima Antlers 4-2 lewat extra time di final.
Zidane pun telah mengukir sejarah. Zidane menjadi orang pertama yang berhasil jadi juara dunia dengan Madrid sebagai pemain dan pelatih. Semua itu salah satunya berkat dua orang bernama Ronaldo dari dua generasi yang berbeda.
Sebagai pemain, Zidane menjadi juara dunia bersama Madrid pada tahun 2002, yakni ketika kompetisi serupa masih memakai format Piala Interkontinental (1960-2004). Waktu itu, Madrid berjaya berkat kemenangan 2-0 atas klub asal Paraguay di International Stadium Yokohama.
Gol-gol Madrid besutan Vicente del Bosque dalam laga tersebut dicetak oleh legenda Brasil menit 14 dan Guti menit 84.
Selang 14 tahun, Zidane kembali melakukannya, dan kali ini sebagai pelatih Madrid. Los Blancos menang atas Kashima lewat gol Karim Benzema dan hattrick sang superstar Portugal Cristiano Ronaldo.
Sejarah pun diukir Zidane di tempat yang sama, yakni International Stadium Yokohama, Jepang. Dua Ronaldo itu berperan besar di dalamnya.
Klik Juga:
- Cristiano Ronaldo, Perfecto
- Luis Suarez, Uruguay Tertajam Ketiga di La Liga
- Mourinho dan Guardiola, Pinang Dibelah Dua
- Messi Cetak 51 Gol Selama 2016, Terbanyak di 5 Liga Top Eropa
- Chelsea Raih Kemenangan ke-500 di Premier League
- Bukti Ketajaman Zlatan Ibrahimovic
- Conte Sudah 'Taklukkan' Premier League
- Tangguhnya Juventus di Juventus Stadium
- Milestone 50 Gol Diego Costa
- Milestone 100 Penampilan Ciro Immobile di Serie A
- Giovanni Simeone, Enam Gol Termuda Serie A
- Empat Statistik di Balik Gelontoran Empat Gol Mertens
- Statistik-statistik Dari Kemenangan Inter di Mapei Stadium
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










