Daftar WAGs AS Roma Musim 2022/2023
Ari Prayoga | 24 Juli 2022 17:01
Bola.net - Daftar para WAGs AS Roma musim 2022/23. I Lupi masih didukung oleh sejumlah pasangan cantik dari para pemain, termasuk Oriana Sabatini yang merupakan kekasih bintang anyar Roma, Paulo Dybala.
Selain memiliki banyak bintang di atas lapangan, Roma juga memiliki 'bintang-bintang' di sisi mereka. Para 'bintang' adalah kekasih dan istri atau yang dikenal dengan istilah WAGs.
Musim panas ini, Roma menggaet sejumlah pemain baru, salah satunya adalah Dybala yang diboyong secara gratis usai kontraknya di Juventus tak diperpanjang.
Dybala pun akan turut mengajak Sabatini ke ibu kota Italia. Sabatini merupakan seorang penyanyi terkenal Argentina.
Simak daftar lengkap para WAGs AS Roma di bawah ini ya Bolaneters.
Rui Patricio - Vera Patricio
Mile Svilar - June Peeters
Rick Karsdorp - Astrid
Roger Ibanez - Bruna Kisner
Matias Vina - Florencia Velasco
Chris Smalling - Sam Smalling
Lorenzo Pellegrini - Veronica Martinelli
Jordan Veretout - Sabrina
Nemanja Matic - Aleksandra
Gianluca Mancini - Eli
Marash Kumbulla - Greta Manzato
Leonardo Spinazzola - Miriam Sette
Edoardo Bove - Martina
Nicola Zalewski - Jessica
Filippo Tripi - Michela Rocco
Paulo Dybala - Oriana Sabatini
Sumber: Instagram
Jangan Lewatkan!
- Cristiano Ronaldo Ingin Tinggalkan MU Demi Puaskan Georgina Rodriguez, Akankah Balik ke Madrid?
- WAGs Anyar AS Roma: Oriana Sabatini, Pacar Paulo Dybala yang Sungguh Cantik nan Menggoda
- WAGs Anyar Juventus: Zulay Pogba, Istri Cantik Paripurna Paul Pogba
- Muri Lopez Benitez, Bidadari Jelita Pujaan Hati Lisandro Martinez, WAGs Anyar Manchester United
- Deretan WAGs Baru nan Cantik di Premier League Musim 2022/2023
- Daftar WAGs Manchester United Musim 2022/2023
- Daftar WAGs Bayern Munchen Musim 2022/2023
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



