Dituduh Habiskan 555 Juta Rupiah Sekali Makan, Messi Berang
Ari Prayoga | 19 Juni 2017 06:37
Bola.net - - Bintang Barcelona, Lionel Messi cukup banyak diperbincangkan di media sosial akhir pekan ini berkat komentarnya dalam salah satu postingan di Instagram.
Sebuah akun Instagram bernama @Juezcentral baru-baru ini mengunggah sebuah postingan yang menampilkan foto tiga pasangan yakni, Messi dan Antonella Roccuzzo, Luis Suarez dan Sofia Balbi, serta Cesc Fabregas dan Daniella Semaan tengah makan malam.
Menariknya, di sebelahnya juga diunggah foto bill atau struk dari restoran tersebut. Bill ini sangat mencengangkan karena mencantukan jumlah total mencapai 37,330 euro alias kurang lebih 555 juta rupiah!
Dari bill dengan nilai wah di restoran yang terletak di Ibiza tersebut, diketahui Messi dkk memesan 27 pizza, tujuh burger dan 41 botol champagne!
Namun Messi rupanya tak mau tinggal diam terhadap kabar ini. Ia pun lewat akun pribadinya secara langsung memberi komentar bantahan di postingan milik @Juezcentral tersebut.
Hahahahaha cara yang bagus untuk mengatakan kebohongan. Cara yang bagus untuk menciptakan (kebohongan). Yang terlucu adalah orang-orang mempercayainya, bantah Messi dalam komentarnya.
Komentar Messi ini langsung mendapat 1000 like dan secara cepat menyebar di media sosial. Beberapa saat kemudian, @Juezcentral pun menghapus postingan ini.
Bagaimana menurut Bolaneters?
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 08:52
-
Rating Pemain Barcelona setelah Terkapar di Markas Real Sociedad
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Real Sociedad vs Barcelona: Lamine Yamal
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 06:46
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








