Dokumen Rahasia Transfer Neymar Terungkap
Editor Bolanet | 24 Oktober 2014 01:57
Usaha Barca sedikit menemui titik cerah setelah Jordi Cases, seorang socios Barca, menarik tuntutannya. Cases menarik tuntutannya terhadap petinggi Barca setelah melihat semua dokumen yang diberikan Barca kepada hakim.
Dokumen 57 halaman itu menunjukkan semua detail yang dibayarkan Barca untuk bisa mendapatkan Neymar. Semua dokumen itu ditandantangani oleh petinggi Barca, terutama Sandro Rosell dan Toni Freixa. Hanya ada satu dokumen yang tidak ditandatangani siapa pun.
Dokumen ini menunjukkan gaji dan bonus yang bakal didapat Neymar selama di Barca. Dokumen kontrak Neymar ini tidak disahkan oleh Rosell atau Freixa. Muncul kecurigaan bahwa draf kontrak ini dibuat setelah Rosell pergi dan Freixa tidak mau menandatanganinya.
Selain itu, muncul kecurigaan juga bahwa Barca mendapatkan Neymar murni karena kerja keras dan koneksi Sandro Rosell. Mantan Presiden Barca itu mengurusi semuanya dan tak banyak petinggi Barca lain yang benar-benar tahu apa saja yang dilakukan Rosell untuk bisa membawa Neymar ke Camp Nou. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Barcelona vs Olympiakos - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:47 -
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 13:10 -
Lini Depan Barcelona Krisis, Hansi Flick Sudah Punya Solusinya, Apa Itu?
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:38
LATEST UPDATE
-
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04