Karikatur: Bekuk Liverpool, Basel Jadikan Trio Raksasa Inggris Lelucon
Editor Bolanet | 10 Desember 2014 10:39
Selain hasil seri tersebut, Basel juga berperan mendepak Liverpool dengan mengalahkan tim asuhan Brendan Rodgers 1-0 saat bermain di St. Jakob Park. Terkait hasil tersebut, akun Instagram resmi Basel mengunggah sebuah karikatur unik yang menegaskan supremasi mereka atas tiga klub Inggris dalam dua musim terakhir.
Selain Liverpool yang menjadi korban terkini mereka pada tahun 2013, gambar tersebut menampilkan dan Tottenham Hotspur, yang gagal membendung keperkasaan Basel dalam dua tahun terakhir. Dengan jenaka, Basel menyelipkan tagline 'You'll never walk alone', yang selama ini identik dengan The Reds.
Musim lalu, Chelsea selalu kalah dalam dua pertemuan terakhir di fase grup Liga Champions lawan Basel. Sementara Spurs ditaklukkan Basel pada perempat final Liga Europa 2012-13 lewat adu tendangan penalti.
Setelah ini, klub Inggris mana lagi yang akan menjadi korban jagoan Swiss ini?[initial]
Baca Juga
- Barca Ganti Pakai Jersey Strip Horizontal Musim Depan?
- Jemput Anak di Arsenal, Beckham Alami Kecelakaan
- Rooney: Putra Bungsu Saya Terlahir Untuk Bermain Bola
- Aguero: Nama Saya Seharusnya Sergio Del Castillo
- Hampir Hilangkan Bola Mata Lawan, Pemain Ini Diskors 16 Laga
- Terlalu Rajin, Ronaldo Sempat Dikira Mata-Mata di MU
- Pacar Marcos Rojo Gugat Status Gol Juan Mata
- Kejahilan Podolski Ganggu Foto Award Sanchez
- Penampkan Patung Unik Neymar, Pique dan Iniesta di Barca Megastore
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 25 Januari 2026, 16:06
-
Inter Milan Tertarik Pulangkan Guglielmo Vicario ke Serie A
Liga Italia 25 Januari 2026, 04:55
LATEST UPDATE
-
Senjata Pressing Barcelona, Performa Raphinha, Gol Spektakuler Yamal
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 11:41
-
Barcelona vs Oviedo: 2 Wajah Blaugrana dan Gol Spesial dari Pemain Spesial
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 11:31
-
Rating Pemain Barcelona vs Oviedo: Yamal dan Olmo Bersinar, De Jong Jadi Penopang
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 11:15
-
Tidak Cari-cari Alasan, Mikel Arteta Akui MU Memang Layak Kalahkan Arsenal
Liga Inggris 26 Januari 2026, 11:06
-
MU Bekuk Arsenal dan Man City, Michael Carrick: Kami Bisa Lebih Baik Lagi!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 10:55
-
Roma Gagal Menang di Olimpico, Gasperini Akui AC Milan Sangat Berbahaya
Liga Italia 26 Januari 2026, 10:53
-
Kegagalan Penalti yang Membangkitkan Jonathan David di Juventus
Liga Italia 26 Januari 2026, 10:46
-
Cetak Gol Spektakuler ke Gawang Arsenal, Matheus Cunha: Itu Bukan Gol Hoki!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 10:42
-
Rating Pemain Juventus saat Tampil Solid di Semua Lini untuk Hancurkan Napoli
Liga Italia 26 Januari 2026, 10:40
-
Alien Juventus Bernama Kenan Yildiz
Liga Italia 26 Januari 2026, 10:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






