Liverpool Perlebar Pasar ke Amerika Latin
Editor Bolanet | 31 Januari 2013 12:40
Hal itu seperti dirilis The Reds melalui situs resmi klub Merseyside tersebut. Keberadaan Coutinho jelas meningkatkan animo publik Selecao, terhadap perkembangan tim besutan Brendan Rodgers.
Akun bernama @LFCBRASIL itu sudah mulai beroperasi pada hari Senin lalu. Menggunakan bahasa Portugal, sejumlah informasi tersebut diharapkan mampu menarik minat Kopites dari penjuru Amerika Latin.
Tak hanya melalui situs social media mereka, Liverpool juga sudah mulai menerjemahkan beberapa berita di dalam website klub ke dalam bahasa Brasil.
Kedatangan Coutinho, yang masih berusia 20 tahun itu menjadi pemain Brasil kelima yang pernah berseragam Liverpool. Sebelumnya sudah ada Fabio Aurelio, Diego Cavalieri, dan Lucas Leiva. (lfc/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
- 
    
Mulai Serius! Napoli Kirim Tawaran Perdana ke Manchester United untuk Kobbie Mainoo
Liga Inggris 3 November 2025, 11:53
 - 
    
Apa Kabar Mateo Kovacic? Ini Update Terbaru dari Guardiola, Alarm Bahaya Man City?
Liga Inggris 3 November 2025, 11:44
 - 
    
AS Roma Mulai Kebut Transfer Joshua Zirkzee dari MU
Liga Inggris 3 November 2025, 11:42
 - 
    
Prediksi Liverpool vs Real Madrid 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 11:26
 
LATEST UPDATE
- 
    
Jadwal Lengkap Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 4 November 2025, 05:56
 - 
    
Prediksi Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 vs Zambia
Tim Nasional 4 November 2025, 05:51
 - 
    
Jadwal Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025: Laga Perdana Lawan Zambia
Tim Nasional 3 November 2025, 22:47
 
LATEST EDITORIAL
- 
    
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
 - 
    
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
 - 
    
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
 - 
    
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36
 











