UEFA Akan Selidiki Kasus Rasisme Yang Menimpa Italia
Editor Bolanet | 16 Juni 2012 19:30
Rasisme menjadi sumber keprihatinan utama di dan menjelang turnamen tersebut, bahkan penyerang Italia Mario Balotelli mengatakan dia akan membunuh siapa pun yang melemparkan pisang ke arahnya atau jika dia mendengar suara-suara yang menirukan suara monyet selama pertandingan berlangsung.
Meski begitu, seperti yang dituturkan oleh salah seorang juru bicara Timnas Italia, tidak ada protes resmi karena tak seorang pun di kamp Italia mengetahui adanya laporan tersebut.
Namun Italia benar-benar mengeluhkan kepada UEFA mengenai lagu kebangsaan mereka yang diejek oleh pendukung Spanyol dan Kroasia menjelang dimainkannya dua pertandingan perdana di Grup C.
UEFA saat ini juga tengah menyelidiki laporan bahwa Balotelli dilecehkan secara rasis sepanjang pertandingan pembukaan ketika melawan Spanyol. (afp/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









