Bantai Royal Antwerp, Barcelona Awali Liga Champions Musim Ini dengan Baik
Aga Deta | 20 September 2023 10:06
Bola.net - Barcelona mampu mengalahkan Royal Antwerp pada laga perdana Liga Champions musim ini. Gelandang Blaugrana Frenkie De Jong menyambut baik kemenangan ini.
Barcelona menang 5-0 atas Royal Antwerp pada matchday 1 Grup H Liga Champions 2023/2024. Laga ini digelar di Estadio Olimpico Lluis Companys, Rabu (20/9/2023) dini hari WIB.
Joao Felix tampil sangat impresif untuk Barcelona dengan memborong dua gol. Tiga gol lainnya masing-masing diciptakan oleh Robert Lewandowski, bunuh diri Jelle Bataille, dan Gavi.
Berkat hasil ini, Barcelona berada di puncak klasemen Grup H dengan torehan tiga angka. Sementara itu, Royal Antwerp terpuruk di dasar klasemen.
Mulai dengan Baik
De Jong merasa sangat senang dengan kemenangan yang diraih Barcelona. Dia yakin timnya bisa buat banyak di Liga Champions musim ini apabila terus mendapat hasil yang bagus di lapangan.
"Kami memulai dengan sangat baik di Liga Champions kali ini dibandingkan dengan dua musim terakhir," di lama resmi UEFA.
"Jika kami melakukan hal-hal yang kami tahu perlu kami lakukan dan melakukannya dengan baik, maka kami bisa menjadi salah satu yang terbaik di musim ini."
Puji Joao Felix
Joao Felix menjadi bintang kemenangan Barcelona pada laga ini. De Jong pun tak lupa melontarkan pujian kepada penyerang asal Portugal tersebut.
"Joao Felix penuh dengan kualitas, dia sangat berbakat," lanjutnya.
"Dan dia menunjukkan hal itu. Jika dia terus bekerja seperti ini dia akan membuat perubahan bagi kami."
Jadwal Pertandingan Barcelona Berikutnya
Pertandingan: Barcelona vs Celta Vigo
Kompetisi: La Liga
Venue: Estadi Olímpic Lluis Companys
Hari: Sabtu, 23 September 2023
Jam: 22.30 WIB
Klasemen Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Panen Gelar di Globe Soccer Awards, Joan Laporta: Hansi Flick Ubah Barcelona!
Liga Spanyol 30 Desember 2025, 07:44
-
Raphinha yang Tidak Diakui: Hampir Dijual, Dibela Flick, dan Dilupakan Fans
Liga Spanyol 29 Desember 2025, 20:15
-
Robert Lewandowski Serahkan Masa Depannya di Barcelona kepada Hansi Flick
Liga Spanyol 29 Desember 2025, 16:10
-
Krisis Lini Belakang, Barcelona Dikabarkan Siap Pulangkan Joao Cancelo?
Liga Spanyol 29 Desember 2025, 14:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sunderland vs Man City 2 Januari 2026
Liga Inggris 1 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Liverpool vs Leeds United 2 Januari 2026
Liga Inggris 1 Januari 2026, 00:30
-
Mohamed Salah Bertahan di Liverpool Usai Rumor Kepindahan ke Arab Saudi Meredup
Liga Inggris 31 Desember 2025, 23:39
-
Cristiano Ronaldo Siapkan 'Istana' Rp600 Miliar di Portugal untuk Masa Pensiun
Bolatainment 31 Desember 2025, 23:30
-
Mental Pemenang Arsenal yang Mulai Terbentuk
Liga Inggris 31 Desember 2025, 22:14
-
BRI Super League: Ezra Walian, Sang Mantan yang Siap Teror Persib di Kediri
Bola Indonesia 31 Desember 2025, 21:25
-
Lowongan Kerja Shopee Indonesia: Posisi Campaign Marketing Entry Level
News 31 Desember 2025, 20:42
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
-
3 Pemain yang Bisa Cabut dari Arsenal pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 29 Desember 2025, 14:13
-
5 Transfer Manchester United yang Bisa Terealisasi di Januari 2026
Editorial 29 Desember 2025, 13:59








