Bartomeu Sembunyi Usai Barca Kalah, Mantan Presiden Mengecam
Asad Arifin | 16 Februari 2017 19:31
Bola.net - - Tak ada statmen yang dikeluarkan oleh Presiden , Josep Maria Bartomeu usai timnya dibabat habis oleh PSG dengan skor 4-0 di Liga Champions. Hal ini menimbulkan sebuah kecaman dari mantan Presiden Barca, Joan Laporta.
Tentu saja Laporta tidak senang dengan sikap Bartomeu yang seolah bersembunyi dan tidak memberikan pembelaan di depan publik. Menurut Laporta, harunya Bartomeu keluar untuk memberikan pernyataan untuk mengakui kekalahan yang terjadi.
Sebagai seorang Presiden, Anda sunggu kacau, kecam Laporta.
Reaksi pertama harusnya Anda lakukan adalah dengan membawa kepala Anda keluar, mengirim pesan pengakuan, melihat ke depan dan membuat penyesalan atas hasil yang ada, sambungnya.
Laporta mengaku cukup terkejut dengan sikap Bartomeu yang cenderung diam. Harusnya dia keluar, dia adalah Presiden Barcelona. Tapi saya justru tidak melihat dia berada dimana, sambungnya.
Ketidakhadiran Bartomeu, lantas memperkuat tudingan lama Laporta tentang sikap Bartomeu yang dinilai hanya memikirkan hal-hal terkait bisnis. Baginya, orang dengan sikap seperti Bartomeu sangat berbahaya untuk Barca.
Sudah lama mereka mulai menghancurkan Barca, satu-satunya hal yang mereka lakukan adalah mengambil keuntungan dan mendedikasikan diri pada bisnis mereka sendiri, melakukan tujuan mereka. Berbahaya menyerahkan Barca pada orang seperti mereka, tutupnya.
Baca Ini Juga:
- Zubizarreta: Tak Ada yang Mengira Barca Akan Kalah 0-4
- Maradona: Dengan Barca, Anda Tidak Pernah Tahu
- Barcelona Amati Bellerin di Allianz Arena
- Xabi Alonso: Jika Ada Favorit di Liga Champions, Itulah Madrid
- Sergio Ramos Akui Senang Lihat Barca Tumbang
- Barca Masukkan Koeman di Bursa Pengganti Enrique
- Pochettino Tanggapi Kabar Krisis Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04