Berlusconi: Saya Sudah Jual Ibra dan Silva ke PSG
Editor Bolanet | 13 Juli 2012 02:58
Saga transfer Ibra dan Silva ke PSG timbul-tenggelam karena sikap Milan yang berubah-ubah. Kesepakatan sempat terjadi antara kedua klub untuk transfer Thiago Silva beberapa waktu lalu, namun di saat-saat terakhir, Berlusconi menghentikannya.
Namun beberapa waktu lalu Milan mengubah pendiriannya. Mereka mengatakan bahwa kemungkinan apa pun masih mungkin terjadi di bursa transfer yang kian hari kian menggila. Sikap Milan itu dianggap sebagai undangan untuk melayangkan tawaran oleh PSG.
Klub Prancis itu pun akhirnya menawarkan 62 juta euro untuk dua pemain Milan itu. Rossoneri menerimanya; demikian menurut Berlusconi.
Ya, saya telah menjual Zlatan Ibrahimovic dan Thiago Silva ke PSG, ucap Berlusconi kepada Sky Sports 24. Kami akan menghemat 154 juta euro dalam dua tahun dengan penjualan itu, jelasnya.
Jika Ibra dan Silva menerima pinangan PSG, Milan harus segera mendapatkan pengganti kalau masih ingin tampil kompetitif musim depan. (espn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Simak Jadwal Serie A 2025/26 Pekan ke-12, Tayang di Vidio
Liga Italia 20 November 2025, 12:01
-
Sempurna untuk Taktik Amorim, MU Bakal Bajak Pemain AC Milan Ini?
Liga Inggris 20 November 2025, 11:00
-
Derby Milan: Ancaman Nyata dari Bangku Cadangan Inter Milan yang Siap Mengubah Laga
Liga Italia 20 November 2025, 04:16
LATEST UPDATE
-
Laga Penentu: Partai yang Bisa Menentukan Masa Depan Xabi Alonso di Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2025, 01:05
-
Prediksi Newcastle vs Man City 23 November 2025
Liga Inggris 22 November 2025, 00:30
-
Gabriel Magalhaes Cedera, Arsenal Kehilangan Pemimpin di Lini Pertahanan
Liga Inggris 22 November 2025, 00:09
-
Prediksi Fiorentina vs Juventus 23 November 2025
Liga Italia 22 November 2025, 00:00
-
Arne Slot Tegaskan Tragedi Diogo Jota Bukan Alasan Anjloknya Performa Liverpool
Liga Inggris 21 November 2025, 23:43
-
Update Penting dari Ruben Amorim Terkait Kondisi Cedera Benjamin Sesko
Liga Inggris 21 November 2025, 23:11
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 22 November 2025
Liga Spanyol 21 November 2025, 22:15
-
Prediksi Liverpool vs Nottm Forest 22 November 2025
Liga Inggris 21 November 2025, 22:00
-
Prediksi Bayern vs SC Freiburg 22 November 2025
Bundesliga 21 November 2025, 21:30
-
Marcus Rashford Tinggalkan Latihan Barcelona Jelang Lawan Athletic Bilbao, Ada Apa?
Liga Spanyol 21 November 2025, 20:54
LATEST EDITORIAL
-
8 Pelatih yang Pernah Tangani Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 22:07
-
Derby della Madonnina: 5 Legenda yang Pernah Membela Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 21:12








