Higuain, 150 Gol Lebih Untuk Juventus dan Madrid
Gia Yuda Pradana | 1 Juni 2017 13:24
Bola.net - - Juventus akan menghadapi juara bertahan Real Madrid dalam partai final Liga Champions 2016/17 di Cardiff, Minggu (04/6). Striker Juventus Gonzalo Higuain akan bertemu dengan mantan klubnya.
Higuain memperkuat Madrid periode 2007-2013. Selama berseragam Madrid, Higuain mencetak 121 gol dalam 264 penampilan di semua ajang. Dengan seragam Juventus, di musim pertamanya sejak ditransfer dari Napoli ini, pemain Argentina tersebut telah mengemas 32 gol dalam 54 pertandingan.
Higuain telah mencetak total 153 gol untuk Juventus dan Madrid.
Sudah lebih dari 150 gol yang dicetak Higuain untuk dua klub yang akan bertarung di Cardiff ini. Akankah Higuain menambah jumlah golnya di final nanti?
Dia punya kapasitas untuk melakukannya. Madrid pun pasti belum lupa tentang ketajaman sang mantan.
Klik juga:
- Juve dan Madrid Bakar Semangat Untuk Duel di Cardiff
- Ada Gol Morata, Madrid Selalu Menang
- Juventus 2016/17, Calon Peraih Treble Ke-9
- Emerson: Juve 2-1 Madrid, Dybala Penentu Kemenangan
- Penyelamatan-penyelamatan Hebat di Liga Champions
- Hotel & Resort Bintang 4 Juventus di Cardiff
- Hotel Bintang 4 Real Madrid di Jantung Kota Cardiff
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









