Jadwal Liga Champions Hari Ini Live di SCTV, Rabu 7 September 2022
Asad Arifin | 7 September 2022 14:36
Bola.net - Jadwal siaran langsung Liga Champions di SCTV hari ini, Rabu 7 September 2022. Siaran langsung Liga Champions di SCTV hari ini salah satunya adalah duel seru antara Ajax Amsterdam vs Rangers.
Ajax Amsterdam akan menjamu Rangers pada matchday 1 Grup A Liga Champions 2022/2023, Rabu 7 September 2022. Pertandingan UEFA Champions League (UCL) di Johan Cruyff Arena ini dijadwalkan kick-off jam 23:45 WIB.
Kedua tim berada dalam kondisi yang kontras. Ajax sedang on fire usai menang telak 4-0 atas Cambuur di Eredivisie Belanda akhir pekan kemarin. Sebaliknya, Rangers sedang terpukul menyusul kekalahan 0-4 dari Celtic di liga utama Skotlandia.
Ajax memang sudah ditinggal pelatih Erik ten Hag, serta pemain-pemain seperti Sebastien Haller, Lisandro Martinez, dan Antony. Namun, Ajax masih cukup kuat. Ajax masih sempurna di Eredivisie musim ini. Lima laga pertama sukses disapu bersih oleh Dusan Tadic dan kawan-kawan.
Bayern Munchen Tandang ke Inter Milan

Inter Milan akan menjamu Bayern Munchen pada matchday 1 Grup C Liga Champions 2022/2023, Kamis 8 September 2022. Pertandingan UEFA Champions League (UCL) di Stadio Giuseppe Meazza - San Siro ini dijadwalkan kick-off jam 02:00 WIB.
Belum pulih dari luka pascakalah di Derby della Madonnina, Inter sudah harus menghadapi Bayern. Raksasa Jerman itu memang sudah tak diperkuat mesin gol Robert Lewandowski, tetapi mereka masih sangat kuat.
Di Bundesliga Jerman musim ini, Bayern belum terkalahkan (M3 S2 K0). Mereka juga sudah mencetak 17 gol dan baru kebobolan tiga. Sadio Mane dan Jamal Musiala masing-masing telah menyumbang tiga gol, sedangkan Joshua Kimmich, Leroy Sane, dan Serge Gnabry sama-sama sudah mencetak dua.
Akhir pekan kemarin, Inter takluk 2-3 dalam derby melawan AC Milan. Gol-gol Marcelo Brozovic dan Edin Dzeko tak cukup untuk menghindarkan Inter dari kekalahan. Itu adalah kekalahan kedua mereka di Serie A Italia musim ini (M3 S0 K2).
Yuk simak jadwal lengkap matchday ke-1 Liga Champions 2022/2023 di bawah ini ya Bolaneters.
Selasa, 6 September 2022
Dinamo Zagreb 1-0 Chelsea (Mislav Orsic 13')
Dortmund 3-0 Copenhagen Dortmund 3-0 Copenhagen (Marco Reus 35', Raphael Guerreiro 42', Jude Bellingham 83')
Rabu, 7 September 2022
Salzburg 1-1 AC Milan (Noah Ofakor 28'; Alexis Saelemaekers 40')
Celtic 0-3 Real Madrid (Vinicius Junior 56', Luka Modric 60', Eden Hazard 77')
RB Leizpig 1-4 Shakhtar Donetsk (Mohamed Simakan 57'; Marian Shved 16', 58', Mykhailo Mudryk 76', Lassina Traore 85')
Sevilla 0-4 Manchester City (Erling Haaland 20', 67', Phil Foden 58', Ruben Diaz 90')
PSG 2-1 Juventus (Kylian Mbappe 5', 22'; Weston McKennie 53')
Benfica 2-0 Maccabi Haifa (Rafa Silva 49', Alex Grimaldo 54')
23.45 WIB: Ajax vs Rangers (SCTV)
23.45 WIB: Frankfurt vs Sporting (Vidio)
Kamis, 8 September 2022
02.00 WIB: Napoli vs Liverpool (Vidio)
02.00 WIB: Atletico Madrid vs Porto (Vidio)
02.00 WIB: Club Bruge vs Leverkusen (Vidio)
02.00 WIB: Barcelona vs Viktoria Plzen (Vidio)
02.00 WIB: Inter vs Bayern Munchen (SCTV)
02.00 WIB: Tottenham vs Marseille (Vidio)
Simak juga klasemen fase grup Liga Champions 2022/2023 di bawah ini ya Bolaneters.
Jadwal dan Klasemen Grup A
Rabu, 7 September 2022
23.45 WIB: Ajax vs Rangers
Kamis, 8 September 2022
02.00 WIB: Napoli vs Liverpool
Jadwal dan Klasemen Grup B
Kamis, 8 September 2022
02.00 Atletico Madrid vs Porto
02.00 Club Bruge vs Leverkusen
Jadwal dan Klasemen Grup C
Kamis, 8 September 2022
02.00 WIB: Barcelona vs Viktoria Plzen
02.00 WIB: Inter vs Bayern Munchen
Jadwal dan Klasemen Grup D
Rabu, 7 September 2022
23.45 WIB: Frankfurt vs Sporting
Kamis, 8 September 2022
02.00 WIB: Tottenham vs Marseille
Jadwal dan Klasemen Grup E
Selasa, 6 September 2022
Dinamo Zagreb 1-0 Chelsea (Mislav Orsic 13')
Rabu, 7 September 2022
Salzburg 1-1 AC Milan (Noah Ofakor 28'; Alexis Saelemaekers 40')
Jadwal dan Klasemen Grup F
Rabu, 7 September 2022
Celtic 0-3 Real Madrid (Vinicius Junior 56', Luka Modric 60', Eden Hazard 77')
RB Leizpig 1-4 Shakhtar Donetsk (Mohamed Simakan 57'; Marian Shved 16', 58', Mykhailo Mudryk 76', Lassina Traore 85')
Jadwal dan Klasemen Grup G
Selasa, 6 September 2022
Dortmund 3-0 Copenhagen (Marco Reus 35', Raphael Guerreiro 42', Jude Bellingham 83')
Rabu, 7 September 2022
Sevilla 0-4 Manchester City (Erling Haaland 20', 67', Phil Foden 58', Ruben Diaz 90')
Jadwal dan Klasemen Grup H
Rabu, 7 September 2022
PSG 2-1 Juventus (Kylian Mbappe 5', 22'; Weston McKennie 53')
Benfica 2-0 Maccabi Haifa (Rafa Silva 49', Alex Grimaldo 54')
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Gol Perdana di Musim 2022/2023 Jadi Awal Kebangkitan Eden Hazard?
- Dua Pelatih yang Langsung Digoyang Isu Mundur Pasca Laga Pertama Liga Champions 2022/2023
- Juventus Bisa Tenang, Angel Di Maria Sudah Bisa Merumput di Laga Kedua Liga Champions Kontra Benfica
- Seruan Allegri Out Berkumandang Lagi (dan Lagi) Saat Juventus Ditumbangkan PSG
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









