Kartu Merah Nani, Laudrup Kontra
Editor Bolanet | 9 Maret 2013 06:00
Nani diusir wasit saat memperkuat Manchester United dalam partai 16 besar Liga Champions leg kedua melawan Real Madrid di Old Trafford. Winger Portugal itu dikartu merah langsung akibat kaki tingginya yang menerjang Alvaro Arbeloa. United sendiri kalah 1-2 dan tersingkir dengan agregat 2-3.
Saya menonton pertandingannya. Saya bukan pendukung United atau Real Madrid, tapi Nani tak seharusnya dikartu merah, kata Laudrup seperti dikutip Football Espana.
Kartu kuning mungkin, tapi merah jelas tidak. Sebuah keputusan yang buruk, tegasnya.
Namun Laudrup tak sepenuhnya menyalahkan wasit Cuneyt Cakir atas keputusan kontroversial tersebut.
Wasit adalah manusia dan bisa membuat kesalahan. Tidak ada masalah dengan itu, hanya kadang ada keputusan yang merugikan Anda, pungkasnya. (foes/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








