Koke: Kalahkan Madrid Butuh Konsentrasi Super
Editor Bolanet | 23 Mei 2014 13:56
Menurut pemain berusia 22 tahun tersebut, untuk mengalahkan pasukan Los Blancos, sebuah tim harus punya modal konsentrasi yang tinggi. Selain itu, setiap orang dituntut untuk mencurahkan semua yang mereka bisa di atas lapangan.
Anda harus punya konsentrasi super. Mereka punya skuat terbaik di dunia dan akan amat, sangat sulit untuk mengalahkan mereka. Namun kami pernah menang melawan mereka di Bernabeu, namun mereka menyingkirkan kami di Copa. Ini akan menjadi laga yang ketat dan anda harus bermain layaknya ini yang terakhir dalam hidup anda, tutur Koke menurut laporan AS.
Saya selalu bermimpi memenangkan banyak gelar bersama Atletico. Namun kali ini akan lebih sulit. Tapi ingat, saya sudah amat beruntung dan sudah memenangkan beberapa titel, dan baru saja menjadi juara liga. Saya harap kami bisa menjadi juara Liga Champions juga, pungkasnya.
Laga final antara Real dan Atletico akan dimainkan Minggu dini hari di Estadio Da Luz, Portugal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










