Kuncian Ramos Pada Salah Ternyata Gerakan Ilegal Dalam Judo
Dimas Ardi Prasetya | 28 Mei 2018 22:19
Bola.net - - Aksi kuncian Sergio Ramos pada Mohamed Salah ternyata haram dilakukan dalam dunia Judo karena aksi itu tergolong sangat berbahaya.
Final Liga Champions antara vs Real Madrid akhir pekan kemarin diwarnai sejumlah drama. Salah satu yang paling menarik perhatian adalah kuncian tangan Ramos pada Salah yang membuat pemain asal Mesir itu mengalami cedera bahu.
Akibatnya, Salah hanya bisa main sekitar setengah jam saja. Ia mengalami kesakitan di bahu kirinya dan digantikan oleh Adam Lallana.
Dari situ terjadi perdebatan sengit di mana-mana. Banyak yang menganggap Ramos sengaja melukai Salah dengan mengunci dan menariknya sampai jatuh. Namun ada juga yang membela bek Spanyol itu dengan menyebut ia tak berniat untuk mencederai sang lawan.

Perdebatan itu akhirnya memantik reaksi dari Persatuan Judo Eropa. melalui akun resminya, kuncian yang dilakukan oleh Ramos merupakan teknik bernama Waki-gatame.
Waki-gatame adalah sebuah teknik yang berbahaya. Itulah sebabnya teknik itu tak boleh digunakan di Judo untuk transisi ke gerakan ne-waza, demikian keterangan yang mereka sampaikan.
Selain itu dalam cuitan itu mereka juga mengunggah foto saat Ramos mengunci tangan Salah. Mereka menuliskan: Teknik kuncian terlarang dalam judo. Tapi di sepakbola cukup bagus untuk bisa memenangkan trofi Liga Champions.
Sementara itu saat ini masih belum diketahui seberapa parah cedera bahu yang dialami oleh Salah. Jika parah maka ia tak akan bisa bermain membela timnas Mesir di Piala Dunia 2018. [initial]
Baca Juga:
- Melukai Salah, Sergio Ramos Diserang Media Mesir
- Bikin Mo Salah Cedera, Ramos Cukup Pintar
- Cederanya Salah Jadi Pukulan Telak Bagi Liverpool
- Ramos Doakan Salah Cepat Sembuh
- Alhamdulillah, Salah Optimis Masih Bisa Tampil di Piala Dunia 2018
- Ratusan Ribu Orang Tandatangani Petisi Untuk Hukum Ramos Yang Cederai Mo Salah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


