Nainggolan Cedera Jelang Barcelona vs Roma
Gia Yuda Pradana | 31 Maret 2018 23:00
Bola.net - - AS Roma akan bertandang ke markas Barcelona pada leg pertama babak perempat final Liga Champions 2017/18, Kamis (05/4). Jelang duel penting ini, Roma terancam kehilangan salah satu pemainnya, yakni Radja Nainggolan.
Roma cuma bisa imbang 1-1 melawan tuan rumah Bologna di Serie A, Sabtu (31/3). Nainggolan cedera dan digantikan Gerson ketika laga baru berjalan 17 menit.
Menurut Goal International, Nainggolan sepertinya mengalami cedera otot paha kanan. Situasi ini jelas membuat para tifosi Roma merasa cemas. Pasalnya, gelandang Belgia itu adalah salah satu pemain kunci di skuat Giallorossi.
Melawan Bologna di Renato Dall'Ara, Roma tertinggal oleh gol Erick Pulgar menit 18. Edin Dzeko, yang masuk di menit 61, mencetak gol balasan pada menit 76.
Berikutnya, Roma akan menghadapi Barcelona di Camp Nou. Melawan tim sekuat Barcelona, Roma bakal butuh semua pemain kuncinya.
Nainggolan termasuk dalam kategori tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









