Presiden Madrid: Pertandingan di Munich Tak Akan Mudah
Editor Bolanet | 25 April 2014 01:24
Florentino Perez, presiden Real Madrid tak lupa mengucapkan selamat sembari mengingatkan timnya untuk tetap berusaha keras.
Saya ingin mengucapkan selamat pada para pemain dan staf pelatih atas kerja kerasnya di partai Liga Champions kemarin. ujarnya.
Kami tahu masih harus berupaya keras di satu pertandingan lagi untuk ke final dan itu tak akan mudah. imbuhnya lagi.
Los Blancos masih menggenggam harapan meraih La Decima melalui gol tunggal Karim Benzema dalam pertandingan di Santiago Bernabeu.
Semifinal leg kedua di Allianz Arena akan digelar pada hari Rabu , 30 April 2014, kick off pukul 01.45 WIB. (isf/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Perang Internal di Petinggi Real Madrid, Ada Apa?
Liga Spanyol 8 November 2025, 10:29
-
Vinicius Jr Menuju Pintu Keluar, Erling Haaland Siap Jadi Bintang Baru Real Madrid?
Liga Inggris 5 November 2025, 04:15
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










