Rasmus Hojlund vs Bayern Munchen: 90 Menit, 0 Shot
Gia Yuda Pradana | 13 Desember 2023 11:13
Bola.net - Manchester United dipaksa menyerah oleh Bayern Munchen di Old Trafford pada matchday terakhir Grup A Liga Champions 2023/2024, Rabu (13/12/2023). Rasmus Hojlund dan rekan-rekannya takluk dengan skor 0-1.
Gol tunggal Bayern ke gawang Andre Onana disarangkan oleh Kingsley Coman. Gol itu tercipta dari assist Harry Kane pada menit 70.
MU finis sebagai juru kunci dengan empat poin. Bayern finis dengan 16 poin, lolos ke babak 16 besar didampingi FC Copenhagen yang finis dengan delapan poin. Galatasaray finis peringkat tiga dengan lima poin.
Permainan MU saat ditekuk Bayern di Old Trafford memang jauh dari kata memuaskan. Sederet pemain tampil mengecewakan.
Salah satu yang tampil tidak sesuai harapan adalah striker Rasmus Hojlund. Main penuh selama 90 menit, pemain yang sudah mencetak lima gol di Liga Champions musim ini tersebut bahkan tak mencatatkan satu shot pun.
Buntuuuu....
Katanya pemain berbahaya
Katanya mau nyekor cuma di UCL
Striker mentah, joging aja udah ngos-ngosan
Sama Joselu aja kalah
Ngajak duel, ujungnya bola ilang
Pokoknya...
Ada pasal-pasalnya loh
Intinya, dia gak pernah salah
Salahnya dia cuma salah pilih klub
Dahlah buang aja
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klasemen Grup A AFC Futsal Asian Cup 2026: Timnas Indonesia Peringkat Berapa?
Tim Nasional 27 Januari 2026, 21:00
-
Manchester United Siapkan Tur Pramusim ke Skandinavia, Pertama dalam Hampir 30 Tahun
Liga Inggris 27 Januari 2026, 20:05
LATEST UPDATE
-
Bedah Taktik Michael Carrick Saat Man United Permalukan Arsenal: Masterclass!
Liga Inggris 28 Januari 2026, 05:15
-
Casemiro Bidik Piala Dunia 2026, Performa di Man United Jadi Kunci
Liga Inggris 27 Januari 2026, 22:50
-
Barcelona Dicampakkan Dro Fernandez, Presiden Klub Bahkan Dibuat Terkejut
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 22:17
-
John Herdman Blak-blakan Alasannya Mengunjungi Latihan Persija, Pantau Pemain Muda
Tim Nasional 27 Januari 2026, 22:11
-
Prediksi Athletic Bilbao vs Sporting Lisbon, 29 Januari 2026
Liga Champions 27 Januari 2026, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05











