Hari Ini Persebaya Datangkan Pemain Baru
Editor Bolanet | 6 Mei 2014 10:23
Berdasarkan informasi yang dihimpun dari internal manajemen Persebaya, pemain yang belum diketahui namanya ini akan tiba di Kota Pahlawan, Selasa pagi ini. Dia landing sekitar jam 8 pagi. Mungkin sudah bisa ikut latihan sore di Menanggal, ucap sumber itu kepada .
Ketika dikonfirmasi, manager-coach Persebaya, Rahmad Darmawan tak menampik bila pihaknya mendatangkan pemain baru. Namun, Rahmad menjelaskan bahwa pemain ini masih dalam tahap trial. Bukan tidak mungkin, jika dianggap cocok, maka sang pemain akan bergabung dengan Persebaya di paruh musim Indonesia Super League (ISL).
Pemain yang kami datangkan dari Kongo. Dari curriculum vitae-nya, dia bisa menempati posisi gelandang dan penyerang. Cuma, dia belum pernah bermain di Indonesia, terang mantan pelatih Arema Cronus dan Persija Jakarta ini.
Datangnya pemain ini membuat posisi Casmir dan Julio terancam. Dua pemain ini memang sorotan dan mendapat perhatian serius. Bahkan, posisi keduanya terancam dicoret jika pemain anyar yang diberi kesempatan trial mampu memukau tim pelatih.
Kebutuhan pemain asing kami ada di sektor gelandang dan penyerang. Namun, saya inginnya satu pemain yang bisa menjalankan dua fungsi tersebut. Jadi, dia dan Agu serta Larrea akan dinilai selama trial nanti, pungkas Rahmad. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







