Ini Kiat Arema Antisipasi Kecepatan Sriwijaya FC
Afdholud Dzikry | 20 Oktober 2017 10:42
Bola.net - - Arema FC telah menyiapkan antisipasi mereka untuk meredam kekuatan Sriwijaya FC. Sadar Laskar Wong Kito -julukan Sriwijaya- unggul dalam kecepatan, Arema telah menyiapkan strategi khusus.
Kami akan main compact defense, ujar Pelatih Arema FC, Joko Susilo.
Ini yang tepat untuk mengantisipasi kecepatan lawan, sambungnya.
Namun, menurut pelatih yang karib disapa Gethuk ini, ada satu syarat agar taktik mereka ini bisa manjur. Salah satunya, pelatih berusia 47 tahun tersebut menegaskan, timnya harus bermain sebagai satu kesatuan.
Asal organisasi permainan kita bisa dijalankan selama 90 menit, saya yakin, tuturnya.
Arema akan menghadapi Sriwijaya FC pada laga pekan ke-30 Liga 1. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Gelora Bumi Sriwijaya Palembang, Jumat .
Dalam pertandingan ini, Arema tak bakal diperkuat sejumlah pemain mereka. Terbaru, Arthur Cunha yang biasa menjadi pilar lini belakang Arema dipastikan absen akibat akumulasi kartu kuning.
Sementara, selain kecepatan, Sriwijaya FC juga memiliki deretan penembak jitu. Hilton Moreira, Tijani Belaid dan sejumlah pemain Sriwijaya lainnya memiliki akurasi di atas rata-rata.
Namun, hal ini juga tak membuat Gethuk risau. Pemegang Lisensi A AFC tersebut mengaku percaya pada kemampuan penjaga gawangnya untuk mengamankan gawang Arema.
Saya percaya, siapapun penjaga gawang yang diturunkan, ia akan bisa mengantisipasi hal ini, tandasnya.(den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Newcastle vs Leeds 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 15:39
-
AC Milan dan Pola Mencetak Gol dari Shot on Target Pertama
Liga Italia 7 Januari 2026, 15:36
-
Proliga 2026 Segera Dimulai, Pontianak Jadi Tuan Rumah Seri Pertama
Voli 7 Januari 2026, 15:27
-
Duel Antarlini Persib Vs Persija di BRI Super League: Sengit di Setiap Posisi
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 14:52
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58






